Bola.net - - Kiper tim nasional (timnas) Indonesia, Teja Paku Alam mengaku gugup menghadapi laga pembuka Piala AFF 2016. Meski gugup, penjaga gawang milik Sriwijaya FC (SFC) ini bertekad menunjukkan penampilan terbaiknya bersama Skuat Garuda sore ini.
Teja memang baru pertama kali bergabung bersama timnas Indonesia Senior. Tak tanggung-tanggung, pesepakbola 22 tahun ini langsung dipercaya untuk memperkuat timnas senior di ajang Piala AFF 2016.
Pada laga perdana grup A Piala AFF 2016, Indonesia akan menghadapi Thailand di Philippine Sports Stadium, Bulacan, Sabtu . Jika dipercaya pelatih timnas, Riedl untuk tampil pada laga tersebut, Teja mengaku akan tampil habis-habisan.
"Ini laga perdana internasional saya, pasti canggung itu ada. Tapi yang penting saya optimis bisa tampil baik," ujar Teja kepada Bola.net di Filipina, Sabtu .
"Terkait kans diturunkan di laga melawan Thailand saya tidak terlalu memikirkan, yang penting semua yang terbaik demi merah putih," tambahnya.
Bagi Teja, bisa memperkuat timnas di turnamen paling bergengsi di Asia Tenggara tersebut adalah suatu keberuntungan. Pasalnya, penjaga gawang kelahiran Painan ini menjadi alternatif setelah Riedl gagal mendapatkan Jandia Eka Putra yang tak dilepas oleh klubnya Semen Padang.
"Bagi saya pemanggilan ini mungkin rezeki karena saya dipanggil Riedl di detik-detik terakhir. Saya juga tidak pernah menyangka bisa memperkuat timnas untuk Piala AFF tahun ini," tutupnya.
Baca Juga:
- Bek Timnas Indonesia Keluhkan Kualitas Rumput Stadion Philippine
- Lawan Thailand, Andik Harapkan Doa Dari Semua Warga Indonesia
- Boaz: Indonesia Tak Gentar Hadapi Thailand
- Alfred Riedl Kembali Keluhkan Kuota Pemanggilan Pemain Timnas
- Prediksi Thailand vs Indonesia 19 November 2016
- Ini Harapan Arema Cronus Pada Benny Wahyudi dan Kurnia Meiga
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 1 Januari 2026 22:38 -
Liga Inggris 1 Januari 2026 22:15 -
Liga Inggris 1 Januari 2026 20:51 -
Liga Inggris 1 Januari 2026 20:21 -
Liga Inggris 1 Januari 2026 20:00 -
Liga Inggris 1 Januari 2026 20:00
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 1 Januari 2026 17:59 -
tim nasional 31 Desember 2025 09:26 -
tim nasional 30 Desember 2025 11:34 -
tim nasional 30 Desember 2025 10:44 -
tim nasional 30 Desember 2025 10:12 -
tim nasional 29 Desember 2025 18:20
MOST VIEWED
- Timnas Futsal Indonesia Juara Piala AFF U-16: Dramatis, Tekuk Thailand 4-3 di Final!
- John Herdman Segera Melatih Timnas Indonesia, Erick Thohir Tidak Ikut Campur: Exco Punya Kebebasan Memberikan Pandangan
- Jay Idzes Dapat Pujian Usai Antarkan Sassuolo Imbangi Bologna di Liga Italia
- Benarkah John Herdman Digaji Rp8 Miliar Setahun untuk Melatih Timnas Indonesia? Zainudin Amali Kasih Jawaban Nih!
HIGHLIGHT
- 3 Pemain Terbaik Dunia Versi Luka Modric: Lamine Y...
- 5 Pemain yang Bisa Dibidik Liverpool di Januari Ji...
- Salah hingga Drogba, 7 Pemain Terhebat yang Tak Pe...
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5460750/original/026876000_1767281764-wanita-peluk-wowo-ad32f5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5460749/original/016468500_1767281493-sequence-08-d604e1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460728/original/045861800_1767276797-TNI_AL_bongkar_penyelundupan_ratusan_ayam_asal_Filipina.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2320823/original/081726300_1533547808-1533547808795595a12a057c17a3-1511170135-68a924bc8b749cf5e5e988632909e917.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5460698/original/043767900_1767267992-Kecelakaan_maut_ojol_dengan_ambulans_di_Palangka_Raya.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5459673/original/048569400_1767169333-Prabowo_Bencana_Tahun_Baru.jpg)
