
Bola.net - Timnas Indonesia U-20 akan kembali melakoni laga uji coba di Turki. Kali ini, tim yang bakal dijajal Skuad Garuda Muda adalah klub asal Norwegia, Baerum SK.
Duel Timnas Indonesia U-20 versus Baerum SK akan digelar malam ini, Jumat (11/11/2022), di Hane Hotel Football Pitch, Antalya. Pertandingan dijadwalkan kick-off mulai pukul 20.00 WIB.
"Kami siap untuk pertandingan hari ini, dan instruksi dari pelatih kami siap jalankan," ujar penggawa Timnas Indonesia U-20, Muhammad Dzaky, disadur dari laman PSSI.
Ini merupakan laga uji coba keenam Timnas Indonesia U-20 selama pemusatan latihan (TC) di Turki. Sebelumnya, Muhammad Dzaky Cs sudah menghadapi Cakaliki Spor, Timnas Turki U-20, Moldova U-20 (dua kali), dan Antalyaspor U-20.
Adapun, TC di Turki sudah berlangsung sejak 16 Oktober 2022. Pada mendatang, Skuad Garuda Muda dijadwalkan bertolak ke Spanyol untuk melanjutkan training centre.
Jadwal dan Hasil Uji Coba Timnas Indonesia U-20 di Turki
Senin, 24 Oktober 2022
Timnas Indonesia U-20 2-1 Cakallikli Spor
Rabu, 26 Oktober 2022
Timnas Indonesia U-20 1-2 Timnas Turki U-20
Selasa, 1 November 2022
Timnas Indonesia U-20 3-1 Moldova U-20
Jumat, 4 November 2022
Timnas Indonesia U-20 0-0 Moldova U-20
Selasa, 8 November 2022
Timnas Indonesia U-20 3-2 Antalyaspor U-20
Jumat, 11 November 2022
Timnas Indonesia U-20 Vs Baerum SK (20.00 WIB)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 11 Januari 2026 06:43Mengenal Cesar Meylan, Si Jenius Tangan Kanan John Herdman di Timnas Indonesia
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 11 Januari 2026 18:53 -
Bola Indonesia 11 Januari 2026 18:35 -
Bola Indonesia 11 Januari 2026 18:01 -
Bola Indonesia 11 Januari 2026 17:49 -
Bola Indonesia 11 Januari 2026 17:49 -
Bola Indonesia 11 Januari 2026 17:40
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 11 Januari 2026 06:49 -
tim nasional 11 Januari 2026 06:43 -
tim nasional 10 Januari 2026 18:23 -
tim nasional 10 Januari 2026 01:35 -
tim nasional 10 Januari 2026 01:25 -
tim nasional 10 Januari 2026 01:15
MOST VIEWED
- Daftar Pemain yang Sempat Terpinggirkan dan Pantas Kembali ke Timnas Indonesia Era John Herdman: Selain Elkan Baggott, Siapa Lagi?
- John Herdman Sudah Pilih Asisten Lokal Timnas Indonesia? Begini Komentar Sumardji
- Reputasi dan Prestasi John Herdman vs Patrick Kluivert vs Shin Tae-yong: Siapa Lebih Mentereng?
- Bangladesh Tawarkan Uji Coba dengan Timnas Indonesia di FIFA Matchday, Respons Tak Sesuai Harapan
HIGHLIGHT
- 3 Pemain yang Bisa Cabut dari Arsenal pada Bursa T...
- 6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jend...
- 6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
- 4 Pelatih yang Bisa Diboyong Chelsea jika Enzo Mar...
- 10 Pemain dengan Gaji Termahal di Piala Afrika 202...
- 4 Opsi Transfer Darurat Manchester United Usai Bru...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469555/original/056640100_1768130376-IMG_5327.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5381076/original/086032100_1760450533-gus_ipul.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469535/original/064725800_1768127821-WhatsApp_Image_2026-01-11_at_16.37.30.jpeg)
:strip_icc():watermark(kly-media-production/assets/images/watermarks/liputan6/watermark-color-landscape-new.png,573,20,0)/kly-media-production/medias/4510950/original/015269400_1690040437-Persik_Kediri_-_Moch_Supriadi_1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469495/original/046293300_1768125254-Semen_Padang_vs_Persis_Solo.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5469532/original/090746000_1768126903-79695.jpg)

