
Bola.net - - Keluarga Andik Vermansah merayakan kemenangan Tim Nasional dengan cara sederhana. Mereka menyajikan 'sego sambel' untuk para 'peserta' nonton bareng (nobar) di kediaman Andik, Jalan Kalijudan Taruna III nomor 90, Surabaya.
Selain keluarga inti dan kerabat dekat lainnya, acara nobar di rumah Andik juga dihadiri tetangga di sekitar rumahnya. Tak mau ketinggalan, para awak media juga hadir di rumah Andik. Mereka datang sedari magrib.
Setelah melewati pertandingan yang mendebarkan itu, keluarga Andik menutupnya dengan pedas. Maksudnya, mereka menyajikan sego sambal, atau nasi sambal untuk dimakan bersama-sama. "Ini kesukaan Andik," ucap Saman, ayah kandungnya.
Lauknya bermacam-macam, ada tahu, tempe, telur, ikan goreng dan ikan asap. Semua lahap menyantap hidangan khas Surabaya ini. "Sambalnya maknyus poll," sebut Tri Broto, jurnalis televisi nasional.
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:50
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:27
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:17
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 08:05
-
News 22 Oktober 2025 08:00
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 21 Oktober 2025 20:50
-
tim nasional 21 Oktober 2025 20:04
-
tim nasional 21 Oktober 2025 19:59
-
tim nasional 21 Oktober 2025 19:36
-
tim nasional 21 Oktober 2025 19:27
-
tim nasional 21 Oktober 2025 19:22
MOST VIEWED
- Update dari Sumardji soal Pelatih Baru Timnas Indonesia: Rumor Louis van Gaal Kemungkinan Tidak Benar
- Rumor Buyar, Louis van Gaal Bukan Pelatih Timnas Indonesia
- Kata-Kata Berkelas Indra Sjafri Usai Timnas Indonesia U-22 Masuk Grup C SEA Games 2025
- Karier Mees Hilgers di FC Twente Tamat: Tolak Kontrak Baru, Tak Akan Dimainkan, Diputuskan di Bursa Transfer Musim Dingin
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...