
Bola.net - Klasemen terbaru putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. Timnas Indonesia dan negara-negara peserta lainnya sudah melakoni dua pertandingan.
Timnas Indonesia bermain imbang 0-0 melawan Australia dalam laga matchday 2 Grup C di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Selasa (10/9/2024) malam WIB.
Pertandingan ini dibuka dengan serangan yang menjanjikan dari Timnas Indonesia. Namun setelah itu di sepanjang laga, Australia menekan pertahanan Garuda.
Untungnya, skuad Indonesia bisa bertahan dengan solid. Jay Idzes dkk. akhirnya mampu menahan Australia dengan skor 0-0 hingga peluit panjang berbunyi.
Berkat hasil ini, Indonesia kini menduduki peringkat keempat di klasemen Grup C dengan poin 2. Skuad Garuda untuk sementara berada di atas Australia dan China.
Berikut hasil dan klasemen putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia selengkapnya hingga Rabu, 11 September 2024.
Hasil dan Klasemen Grup A
Kamis, 5 September 2024
- Uzbekistan 1-0 Korea Utara
- Iran 1-0 Kirgistan
- Qatar 1-3 Uni Emirat Arab
Selasa, 10 September 2024
- Korea Utara 2-2 Qatar
- Kirgistan 2-3 Uzbekistan
- Uni Emirat Arab 0-1 Iran
Klasemen sementara Grup A putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. (c) AFC
Hasil dan Klasemen Grup B
Kamis, 5 September 2024
- Korea Selatan 0-0 Palestina
- Irak 1-0 Oman
- Yordania 1-1 Kuwait
Selasa, 10 September 2024
- Oman 1-3 Korea Selatan
- Palestina 1-3 Yordania
Rabu, 11 September 2024
- Kuwait 0-0 Irak
Klasemen sementara Grup B putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. (c) AFC
Hasil dan Klasemen Grup C
Kamis, 5 September 2024
- Australia 0-1 Bahrain
- Jepang 7-0 China
Jumat, 6 September 2024
- Arab Saudi 1-1 Indonesia
Selasa, 10 September 2024
- China 1-2 Arab Saudi
- Indonesia 0-0 Australia
- Bahrain 0-5 Jepang
Klasemen sementara Grup C putaran ketiga Kualifiikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia. (c) AFC
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 3 November 2025 14:48 -
Asia 3 November 2025 14:41Cristiano Ronaldo Catat Rekor Baru di Al Nassr Setelah Cetak Brace Lawan Al Feiha
-
Liga Spanyol 3 November 2025 14:30Lamine Yamal Dekati Rekor Gol Kylian Mbappe Setelah Bersinar Lawan Elche
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 3 November 2025 14:57 -
Otomotif 3 November 2025 14:56 -
News 3 November 2025 14:51 -
Liga Spanyol 3 November 2025 14:48 -
Asia 3 November 2025 14:41 -
Liga Spanyol 3 November 2025 14:30
BERITA LAINNYA
-
tim nasional 3 November 2025 13:34 -
tim nasional 3 November 2025 11:27 -
tim nasional 3 November 2025 11:26 -
tim nasional 3 November 2025 09:20 -
tim nasional 3 November 2025 09:16 -
tim nasional 3 November 2025 09:12
MOST VIEWED
- Karakter Mirip Shin Tae-yong, Park Hang-seo Dinilai Layak Jadi Pelatih Baru Timnas Indonesia
- Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025
- Skandal Naturalisasi Malaysia: Media Argentina Bongkar Tempat Kelahiran Kakek Facundo Garces, Bukan di Negeri Jiran!
- Timnas Indonesia U-17 Bermain Imbang 1-1 Menghadapi Panama dalam Uji Coba Terakhir Sebelum Piala Dunia U-17 2025
HIGHLIGHT
- 4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben A...
- Dari Buffon hingga Ronaldo: 7 Legenda Dunia yang T...
- 6 Striker Mematikan Incaran Barcelona untuk Gantik...
- 12 Pemain yang Pernah Membela Real Madrid dan Juve...
- Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pe...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5172882/original/062127100_1742797158-Tangkapan_Layar_2025-03-24_pukul_09.47.52.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401337/original/042693500_1762164129-Tersangka_pemerkosaan_di_masjid.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401088/original/075367600_1762156607-5.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401331/original/032987400_1762163566-Polisi_tersangka_kasus_pembunuhan_dosen.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401308/original/065909000_1762163155-Screenshot_2025-11-03_161156.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5401296/original/044064100_1762162820-Ahmad_Sahroni_bicara_penjarahan.jpg)

