
Bola.net - - Manchester United siap membuat 'Perhitungan' dengan Feyenoord pada pertandingan pekan ke lima Liga Europa saat Setan Merah menjamu wakil Belanda tersebut di Old Trafford pada hari Jumat dini hari.
Jika menilik performa kedua tim belakangan ini, bisa dibilang cukup mirip karena kedua tim masih kesulitan mencari konsistensi. Pada pertandingan sebelumnya Van Bronkhorst memasang sistem permainan bertahan yang sangat rapat, sehingga Jose Mourinho perlu memikirkan solusi untuk membongkar rapatnya pertahanan wakil Belanda tersebut agar bisa lolos ke fase knockout.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Setan Merah berusaha untuk membalaskan dendam mereka kepada Feyenoord, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:
Rekor pertemuan Manchester United dan Feyenoord adalah dua kali menang dan satu kali kalah
Terakhir kali kedua tim bermain di Old Trafford, Manchester United mengalahkan Feyenoord dengan skor 2-1 pada babak grup Liga Champions musim 1997/1998
Manchester United hanya kalah satu kali saat menjamu tim-tim asal Belanda di Old Trafford (M5 S1 K1)
Feyenoord hanya mampu menang dua kali dari sepuluh kunjungan terakhir mereka ke Inggris (M2 S4 K4)
Manchester United tidak terkalahkan di 13 pertandingan Eropa terakhir mereka (M10 S3)
Feyenoord belum sekalipun menang di tiga laga tandang terakhir mereka di Eropa
Musim ini merupakan kali pertama Manchester United bermain di Fase Grup Europa League
Manchester United merupakan tim kedua terbaik dalam aspek Penguasaan Bola dan Akurasi Umpan di Europa League musim ini.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 12:29 -
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:59 -
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:49 -
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:43 -
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:28 -
Liga Champions 22 Oktober 2025 11:04
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...
















:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5388097/original/069676600_1761111344-Keluarga_Mahasiswa_IPB_yang_Meninggal_di_Wilayah_Transmigrasi.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5387930/original/026756900_1761107563-viktor_gyokeres_selebrasi_arsenal_atletico_madrid_ap_alastair_grant.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5069813/original/026030700_1735371612-hg.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4377670/original/075911800_1680174652-mayat-perempuan-tanpa-identitas-ditemukan-mengambang-di-kali-bekasi-20072022-214253.jpg)
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/5387881/original/013614700_1761106092-IMG_3649.jpg)
