
Bola.net - - Penyerang Lyon, Alexandre Lacazette percaya Lyon telah membuktikan diri sebagai tim yang patut diperhitungkan setelah comeback saat melawan AS Roma.
Sebagaimana diketahui, Lyon sempat unggul lebih dahulu lewat gol Mouchtar Diakhaby pada menit kedelapan. Namun Giallorossi mampu membalasnya lewat gol Mohammed Salah dan Federico Fazio. Keunggulan tersebut bertahan hingga babak pertama berakhir.
Namun di babak kedua berjalan sebaliknya. Tuan rumah bangkit dan mampu kembali unggul lewat tiga gol tambahan melalui gol Corentin Tolisso, Nabil Fekir dan ditutup oleh Alexandre Lacazette.
"Saya pikir kami telah membuktikan diri sepanjang pertandingan dan ini adalah level kami. Bila kami tak membuktikannya di babak pertama, itu kesalahan kami," ujarnya.
"Kami positif untuk empat gol yang kami cetak, bukan pada dua gol kami kebobolan," sambungnya.
Selain itu. Lacazette juga menyebutkan pengorbanan dirinya dalam permainan. Sebagai penyerang, tugas utamanya adalah mencetak gol, sementara untuk membantu tim, dia juga bertugas dalam membantu pertahanan.
"Tim butuh saya untuk bertahan juga dan saya lelah, tapi ini terbayarkan dengan kemenangan dan juga sebuah gol," tambahnya.
"Kami harus meningkatkan diri dalam bertahan, jelas, dan itu tak mudah untuk menghadapi penyerang Roma, tapi saya senang dengan performa kami," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 20 Januari 2026 15:30 -
Liga Italia 19 Januari 2026 14:57Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
-
Liga Italia 19 Januari 2026 08:38Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
-
Liga Italia 19 Januari 2026 02:27Hasil Torino vs Roma: Dybala Bersinar, Debut Malen Berujung Kemenangan
-
Liga Italia 18 Januari 2026 17:00Live Streaming Torino vs Roma - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
LATEST UPDATE
-
Liga Champions 20 Januari 2026 21:41 -
Olahraga Lain-Lain 20 Januari 2026 21:37 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:09 -
Liga Champions 20 Januari 2026 21:04 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:55 -
Liga Champions 20 Januari 2026 20:49
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih...
- 8 Pemain Strasbourg yang Wajib Dipertimbangkan Che...
- Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir ...
- 4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelat...
- 4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester Unit...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478013/original/077005300_1768888136-1.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478745/original/092374700_1768918121-Anggota_DPRD_Kudus_terbukti_judi.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/4122595/original/078298900_1660371996-063_1414340675.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5317774/original/014808500_1755405615-IMG-20250817-WA0095.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5357559/original/067046200_1758532798-10.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5478699/original/008256800_1768912854-WhatsApp_Image_2026-01-20_at_19.21.37.jpeg)
