
Bola.net - Lazio dan Nice akan bertemu di matchday 2 league phase Liga Europa 2024/2025. Pertandingan fase liga UEL antara Lazio vs Nice ini dijadwalkan kick-off Kamis, 3 Oktober 2024, jam 23.45 WIB, siaran langsung SCTV dan live streaming di Vidio.
Di matchday 1, Lazio menang meyakinkan tanpa kebobolan saat main tandang melawan Dynamo Kiev. Lazio menang dengan skor 3-0.
Lazio menang melalui dua gol Boulaye Dia dan satu gol Fisayo Dele-Bashiru. Namun, kemenangan Lazio itu sedikit ternoda dengan kartu merah Tijjani Noslin di pengujung laga.
Ketika Lazio menang, Nice hanya meraih hasil imbang di kandang. Mereka bermain imbang 1-1 dengan Real Sociedad. Satu gol Nice dicetak oleh Pablo Rosario.
Di liga masing-masing akhir pekan kemarin, Lazio menang, sedangkan Nice kembali imbang. Lazio menang 3-2 atas tuan rumah Torino, sedangkan Nice bermain tanpa gol di kandang Lens.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Lazio vs Nice

Kompetisi: Liga Europa 2024/2025
Pertandingan: Lazio vs Nice
Stadion: Olimpico
Hari, tanggal: Kamis, 3 Oktober 2024
Jam: 23.45 WIB
Siaran langsung TV: SCTV
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Prediksi Starting XI Lazio vs Nice
Lazio (4-2-3-1): Provedel; Marusic, Gila, Romagnoli, Pellegrini; Guendouzi, Vecino; Tchaouna, Dele-Bashiru, Pedro; Castellanos.
Pelatih: Marco Baroni.
Nice (3-4-2-1): Bulka; Ndayishimiye, Bombito, Dante; Clauss, Rosario, Louchet, Abdi; Bounani, Guessand; Moukoko.
Pelatih: Franck Haise.
Head to Head Lazio vs Nice
2 pertemuan sebelumnya
03/11/17 Lazio 1-0 Nice (Liga Europa)
20/10/17 Nice 1-3 Lazio (Liga Europa).
5 pertandingan terakhir Lazio (S-M-K-M-M)
01/09/24 Lazio 2-2 Milan (Serie A)
17/09/24 Lazio 2-1 Hellas Verona (Serie A)
22/09/24 Fiorentina 2-1 Lazio (Serie A)
26/09/24 Dynamo Kiev 0-3 Lazio (Liga Europa)
29/09/24 Torino 2-3 Lazio (Serie A).
5 pertandingan terakhir Nice (M-K-M-S-S)
01/09/24 Angers 1-4 Nice (Ligue 1)
14/09/24 Marseille 2-0 Nice (Ligue 1)
21/09/24 Nice 8-0 Saint-Etienne (Ligue 1)
26/09/24 Nice 1-1 Real Sociedad (Liga Europa)
28/09/24 Lens 0-0 Nice (Ligue 1).
Klasemen Liga Europa
Klasemen league phase Liga Europa 2024/2025 (c) Wikipedia
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa UEFA 27 November 2025 15:55Simak Jadwal Liga Europa 2025/26 Pekan ke-5: Saksikan Live Eksklusif di Vidio
-
Liga Inggris 27 November 2025 14:20Manchester United Bakal 'Sekolahkan' Wonderkid Ini ke Prancis?
-
Liga Eropa UEFA 27 November 2025 05:00 -
Liga Eropa UEFA 27 November 2025 05:00 -
Liga Eropa UEFA 27 November 2025 05:00
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 27 November 2025 21:09 -
Liga Inggris 27 November 2025 21:07 -
Bola Indonesia 27 November 2025 21:00 -
Liga Italia 27 November 2025 20:42 -
Liga Inggris 27 November 2025 20:21 -
Liga Champions 27 November 2025 19:18
HIGHLIGHT
- 7 Pemain dengan Jumlah Assist Terbanyak Sepanjang ...
- 10 Pemain Termuda Sepanjang Sejarah Liga Champions...
- 4 Calon Pengganti Benjamin Sesko di Manchester Uni...
- 8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Prem...
- Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dar...
- 3 Pemain Terbaik Versi Zlatan Ibrahimovic: Messi N...
- Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris In...

















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5426067/original/038775700_1764252523-1000266922.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5426013/original/006585400_1764246592-Pelajar_di_Ngawi_keracunan_diduga_usai_santap_MBG.png)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5425958/original/004778500_1764244346-Pelaku_pembakaran_pasar_di_Bengkulu.png)
:strip_icc()/kly-media-production/thumbnails/5425959/original/023039400_1764244402-251127-bahlil-bocorkan-perintah-prabowo-heboh-bandara-morowali-tak-boleh-negara-kalah-a2756d.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5423739/original/066845700_1764077570-IMG-20251125-WA0019.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5425893/original/091668900_1764240991-Danau_Maninjau.jpg)