
Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, mengakui bahwa akan menjadi ancaman yang bisa membahayakan timnya di Liga Europa musim ini.
United akan bertandang ke Brussels untuk menghadapi tim Belgia, dalam leg pertama perempat final yang akan dimainkan malam nanti.
Kompetisi kasta kedua antarklub Eropa kini menjadi target yang penting bagi MU, demi ambisi bermain di Liga Champions musim depan. Pasalnya, di Premier League mereka masih duduk di posisi lima dan tertinggal empat poin dari Manchester City.
Mourinho pun mengungkap kekhawatirannya akan ancaman yang bisa diberikan klub Belgia.
Jose Mourinho
"Mereka adalah ancaman. Saya pikir mereka tim yang bagus. Mereka memiliki cara bermain yang khas, mereka beradaptasi dengan kualitas pemain mereka," tutur Mourinho menurut The Mirror.
"Kami harus bermain di level terbaik. Saya tahu ini akan dimainkan dua leg. Saya tahu apapun yang akan terjadi besok, kami masih harus bermain di Old Trafford, di mana kami memenangkan semua laga Liga Europa di sana."
"Jadi kami punya semacam proteksi. Namun kami harus bermain besok, jika tidak ingin berada di situasi yang sulit."
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 21 Oktober 2025 22:50
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
-
Liga Spanyol 21 Oktober 2025 22:43
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
-
Liga Inggris 21 Oktober 2025 21:25
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2025 06:47
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 06:06
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:59
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:51
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:45
-
Liga Champions 22 Oktober 2025 05:42
HIGHLIGHT
- 9 Pemain yang Pernah Disarankan Ralf Rangnick untu...
- Manchester United Terpuruk, 4 Eks Pemainnya Malah ...
- 5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan ...
- 7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selama...
- 4 Pelatih Paling Cepat Capai 250 Kemenangan di Pre...
- 9 Bek Tengah Incaran Liverpool di Bursa Transfer 2...
- 10 Transfer Termahal Dalam Sejarah AC Milan: Dari ...