
Gresik United (Persegres) terus memperbaiki komposisi timnya di putaran kedua ISL 2014. Jelang laga melawan Arema, mereka resmi merekrut bek Aang Suparman.
Menurut agennya, Gabriel Budi Liminto, kliennya sudah menandatangani kontrak untuk bergabung bersama Laskar Joko Samudro kemarin. "Aang sudah sepakat sampai akhir musim kompetisi di Persegres," terangnya, Rabu (4/06).
Cukup beralasan memang pelatih Alfredo Angel Vera merekrut bek berusia 29 tahun itu dari PSS Sleman. Sebab, pertahanan Persegres memang masih terhitung rawan. Bahkan pada dua laga terakhir, 8 gol sudah bersarang di gawang Aji Saka dan Sukasto Efendi.
Belum ada kepastian apakah Aang akan langsung diturunkan oleh Alfredo saat menjamu Arema Cronus besok. Sebab, Persegres juga masih menunggu pengesahan bek yang musim lalu bermain untuk Persib Bandung tersebut.
(bola/fjr)
Advertisement
Berita Terkait
-
Tim Nasional 28 Januari 2026 07:43
Terbongkar! Media Belanda Bocorkan Alasan Ajax Amsterdam Rekrut Maarten Paes
-
Liga Inggris 27 Januari 2026 10:31Harga 86 Juta untuk Julian Alvarez, Solusi atau Blunder Baru Arsenal?
-
Liga Italia 27 Januari 2026 10:18Jonathan David Udah Mulai Gacor, Mengapa Juventus Tetap Mencari Penyerang Baru?
-
Liga Italia 27 Januari 2026 08:19Mengapa Inter Milan Blokir Transfer Luis Henrique ke Bournemouth?
-
Liga Italia 27 Januari 2026 08:11CLBK? Ditolak En-Nesyri, Juventus Putar Balik Kejar Kolo Muani
LATEST UPDATE
-
Liga Eropa UEFA 28 Januari 2026 17:08 -
Liga Champions 28 Januari 2026 17:07 -
Liga Eropa UEFA 28 Januari 2026 16:56 -
Liga Champions 28 Januari 2026 16:46 -
Liga Eropa UEFA 28 Januari 2026 16:46 -
Liga Champions 28 Januari 2026 16:45
MOST VIEWED
- Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
- Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
- Nonton Live Streaming Persib vs PSBS Biak di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
- Layvin Kurzawa Usai Gabung Persib: Ini Pilihan Terbaik untuk Karier, Saya Ingin Tunjukkan Siapa Saya Sebenarnya
HIGHLIGHT
- 4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Burs...
- 5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke...
- 5 Klub Potensial untuk Xabi Alonso Setelah Pergi d...
- 5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane...
- 5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey A...
- Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenio...
- 10 Pemain Premier League yang Berpotensi Pindah pa...
















:strip_icc()/kly-media-production/medias/5112587/original/078794900_1738160493-9e0f1ff6-f03a-4602-a108-e6e1a594be5e.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5437885/original/067276700_1765266060-iOS26.2-Release-Features_1_.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5204248/original/029455300_1745995501-IMG_7186.jpeg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486548/original/071194800_1769590114-35432.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/5486587/original/039884100_1769591507-1000825477.jpg)
:strip_icc()/kly-media-production/medias/2806296/original/056687000_1557910950-20190515-Fraksi-Golkar-Tolak-Pansus-Pemilu-TALLO-2.jpg)

