Tembakan Tiga Angka Ginobili Gagalkan Pesta Warriors
Editor Bolanet | 7 Mei 2013 18:00
Aksi heroik Ginobili melengkapi kebangkitan Spurs sekaligus menghancurkan penampilan gemilang dan torehan 44 poin pemain Warriors, Stephen Curry pada laga pertama putaran kedua playoff NBA itu.
Saya sama sekali tak terhalang, jadi saya tak punya banyak pilihan selain menembak. Waktunya cukup tepat, ujar Ginobili usai laga. Saya tahu Warriors mulai kesulitan menembak, dan kami terus menyerang.
Spurs sejatinya tertinggal 88-104 ketika laga menyisakan 4:31 menit pada kuarter keempat. Namun mereka mampu bangkit dan memaksa terjadinya dua kali perpanjangan waktu.
Pada babak perpanjangan waktu kedua, Ginobili mendapati dirinya berada dalam posisi terbuka lebar di sisi kiri. Ia melepaskan tembakan tiga angka dengan 1,2 detik tersisa setelah mendapat assist dari Kawhi Leonard.
Semestinya kami bisa memenangkan laga ini, namun kami bukan tim pertama yang kalah dengan cara seperti ini, ujar pelatih Warriors, Mark Jackson. Meski begitu, bukan berarti kami menerima kekalahan ini. Kami melakukan kesalahan namun kami akan tampil lebih baik, tutupnya.
Spurs akan kembali menjamu Warriors pada laga kedua yang digelar di San Antonio pada hari Rabu (8/5) mendatang. (ant/kny)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saksikan NBA Playoffs 2024/2025: Game 5 - Timberwolves vs Lakers di Vidio
Basket 30 April 2025, 17:17 -
Link Nonton NBA Playoffs Game 2: Golden State Warriors vs Houston Rockets di Vidio
Basket 23 April 2025, 17:30 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Lengkap Pertandingan IBL Indonesia 2025
Basket 19 Maret 2025, 08:49 -
Link Live Streaming Pertandingan IBL Indonesia 2025 di IBL TV
Basket 19 Maret 2025, 08:49
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Masih Punya Jalan Lolos ke Piala Dunia 2026, Ini Satu Syaratnya
Tim Nasional 9 Oktober 2025, 21:15 -
Bukti Pentingnya Ole Romeny bagi Timnas Indonesia: 2 Tembakan dan Menang Penalti
Tim Nasional 9 Oktober 2025, 19:13 -
Saksikan Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs India U-23: Tayang di Vidio
Tim Nasional 9 Oktober 2025, 18:48
LATEST EDITORIAL
-
Dari Wirtz hingga Sancho: 5 Pemain Baru Premier League yang Kesulitan di Awal Musim
Editorial 9 Oktober 2025, 14:49 -
4 Hal Mendesak yang Harus Dibenahi Arne Slot Agar Liverpool Bangkit Lagi
Editorial 9 Oktober 2025, 10:59 -
Robert Lewandowski Menua, 6 Penyerang Ini Bisa Jadi Solusi Barcelona
Editorial 9 Oktober 2025, 09:42 -
Awal Musim Spektakuler! 7 Pemain Premier League Ini Bikin Semua Terpana!
Editorial 8 Oktober 2025, 13:27 -
6 Bintang Serie A 2025/2026 yang Bikin Publik Terkagum-kagum
Editorial 8 Oktober 2025, 12:29