Beckham Tertarik Berbisnis Saham di MLS
Editor Bolanet | 21 Mei 2013 15:58
Mantan kapten timnas Inggris itu mengumumkan gantung sepatu dari sepakbola profesional, di mana ia menutup laga terakhirnya dengan kemenangan bersama Paris Saint-Germain (), klub terakhirnya.
Usai resmi tak lagi aktif di lapangan hijau, Beckham mengaku takkan memiliki banyak waktu untuk beristirahat. Hal itu dikarenakan pihaknya sudah memulai pembicaraan, terkait bisnis saham di MLS, seperti yang tertera dalam klausul kontraknya ketika bergabung dengan LA Galaxy tahun 2007.
Saya tidak mengira dua bulan ke depan akan berjalan sulit, karena saya akan bisa beristirahat. Namun setelah itu, semuanya baru akan sedikit lebih sulit. Saya akan punya sesuatu yang menyibukkan. Itu adalah yang terpenting, ujar Beckham.
Bergabung bersama sebuah saham di MLS adalah sebuah opsi menarik. Saya akan kehilangan sepakbola, namun waktu sudah tepat untuk pensiun. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Toronto FC vs Inter Miami: Satu Poin untuk Lionel Messi dan Kawan-kawan
Bola Dunia Lainnya 28 September 2025, 05:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
-
Prediksi Bayern vs Augsburg 24 Januari 2026
Bundesliga 23 Januari 2026, 18:01
-
Gelandang Timnas Jerman Ini jadi Kandidat Suksesor Casemiro di MU?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:30
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
-
Bermodal Main 4 Bek, MU Diprediksi Bakal Tumbangkan Arsenal di Akhir Pekan Ini!
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:12
-
Prediksi Auxerre vs PSG 24 Januari 2026
Liga Eropa Lain 23 Januari 2026, 17:06
-
Manchester United Pilih Pemain Real Madrid Ini Sebagai Penerus Casemiro?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:01
-
Waduh! Jamu MU, Satu Pemain Kunci Arsenal Ini bakal Absen?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:51
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 24-27 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:47
-
Saingi Liverpool, MU Juga Kejar Bintang Tottenham Ini
Liga Inggris 23 Januari 2026, 16:40
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








