Materazzi 90 Persen ke ISL
Editor Bolanet | 13 September 2014 01:02
Mantan bek tengah Inter Milan itu akan melanjutkan kariernya di ISL alias Indian Super League. Tak main-main, The Matrix akan menjalankan peran ganda sebagai player-coach di klub Chennai.
Ya, kesepakatan sudah 90 persen selesai. Saya berada di (kota) Madrid untuk menyelesaikan detail-detail terakhir. ungkap Materazzi pada calciomercato.com.
Materazzi yang saat ini berusia 41 tahun bisa dipastikan mengikuti jejak beberapa mantan bintang Serie A yang sudah lebih dulu merapat ke ISL. Mereka adalah Allesandro Del Piero dan David Trezeguet. [initial]
(foti/dct)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Laris Manis! 3 Klub Top Italia Berminat Angkut Harry Maguire
Liga Inggris 15 Januari 2026, 12:52
-
Inter vs Lecce: Pio Esposito Cetak Gol, Cristian Chivu Lari Masuk Lapangan, Ada Apa?
Liga Italia 15 Januari 2026, 09:02
-
Inter Milan Resmi Juara Paruh Musim, Cristian Chivu Justru Bilang Itu Tak Ada Gunanya
Liga Italia 15 Januari 2026, 08:58
-
Man of the Match Inter Milan vs Lecce: Francesco Pio Esposito
Liga Italia 15 Januari 2026, 06:25
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




