Tuduh sang Pelatih Curi Jersey Vinicius Junior Miliknya, Morlaye Sylla Dicoret dari Skuad Guinea untuk Piala Afrika
Gia Yuda Pradana | 30 Desember 2023 20:55
Bola.net - Morlaye Sylla dicoret dari skuad Guinea untuk Piala Afrika 2023. Penyebabnya adalah cekcok dengan pelatih Kaba Diawara perkara jersey pemain Brasil, Vinicius Junior.
Dilansi SPORTbible, Sylla menuduh Diawara telah mencuri jersey Vinicius Junior miliknya. Jersey itu sendiri didapatkan gelandang 25 tahun tersebut usai bertukar jersey dengan Vinicius Junior di akhir laga uji coba Brasil vs Guinea di Barcelona pada Juni 2023 lalu.
Laga uji coba di RCDE Stadium itu berkesudahan 4-1 untuk kemenangan Brasil. Vinicius Junior menyumbang satu gol penalti untuk Brasil dalam laga tersebut.
Jersey Vinicius Junior Itu Hilang
Jersey Vinicius Junior itu kemudian hilang. Sylla geram dan meminta untuk dicari di ruang ganti. Namun, jersey itu tak pernah ditemukan.
Anehnya, Sylla kemudian menuduh Diawara yang mencuri jersey tersebut.
Pelatih Guinea itu rupanya tidak senang dengan tuduhan yang dialamatkan kepadanya. Dia pun mencoret Sylla dari skuad Guinea untuk Piala Afrika 2023.
Sumber: SPORTbible
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Andre Onana Tinggalkan MU, Ini 6 Pertandingan yang Mungkin Dilewatkan Tahun Depan
- Tak Ingin Kehilangan Tempat di MU, Andre Onana Tunda Perkuat Timnas Kamerun di Piala Afrika?
- Fix, Sofyan Amrabat Bakal Absen Bela MU di Januari 2024
- Totalitas! Takut Kena Gusur dari Pos Kiper Utama MU, Andre Onana Rela Absen dari Piala Afrika
- Piala Afrika 2023 yang Bikin Manchester United Ketar-Ketir
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







