Andai Sukses, Pelatih Rep. Ceska Siap Traktir Seluruh Suporter
Editor Bolanet | 9 Oktober 2014 11:28
Janji tersebut diucap oleh Pavel Vrba, demi ambisi untuk menghantarkan timnya masuk ke putaran final Piala Eropa yang bakal digelar di Prancis dua tahun mendatang.
Seperti halnya saya percaya pada tim ini di pertandingan melawan Belanda, saya juga percaya mereka di pertandingan melawan Turki dan Kazakhstan, tutur Vrba pada HITC Sport.
Jika kami sukses, fans akan bisa meminum bir gratis di laga melawan Islandia dan saya harap semua akan puas. Jika kami mendapat enam poin, saya mungkin akan langsung mengajak mereka semua ke gudangnya, pungkasnya.
Republik Ceska sebelumnya menang 2-1 atas di laga kualifikasi perdana Euro 2016. [initial]
Baca Juga:
- Kisah Lelucon Pelle Yang Membuat Van Gaal Naik Pitam
- Patung Messi dan Neymar di Tiongkok Hebohkan Dunia Maya
- Sedang di Arab, Suarez Kenang 12 Tahun Perjumpaan Sang Istri
- Alexis Sanchez Pernah Harus Berakrobat Demi Mendapatkan Uang
- Kursus Bahasa Inggris, Di Maria dan Rojo Dicekoki Sinetron Lokal
- Hibur Madridista, Carvajal Rekam Selfie Konyol
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Pamer Makanan Usai Bertanding, Bikin Netizen Geleng-Geleng Kepala
Bolatainment 22 Desember 2025, 17:10
-
Bek Barcelona SC Mario Pineida Tewas Ditembak di Ekuador
Bolatainment 19 Desember 2025, 15:55
-
Aksi Unik Erling Haaland Jelang Natal: Dari Mesin Gol Man City Jadi Santa Claus
Bolatainment 17 Desember 2025, 16:10
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









