Atlet Cantik Olimpiade 2020: Charlotte Worthington dan Sensasi di Cabang BMX Freestyle
Gia Yuda Pradana | 2 Agustus 2021 13:17
Bola.net - BMX Freestyle adalah cabang olahraga baru di Olimpiade yang melakoni debutnya di Olimpiade Tokyo 2020. Charlotte Worthington dari Britania Raya tampil sensasional dan meraih medali emas di nomor putri.
Di cabang ini, unggulan utamanya adalah Hannah Roberts dari Amerika Serikat. Namun, skor 96,10 hanya cukup untuk memberinya medali perak.
Charlotte Worthington jadi yang terbaik di Ariake Urban Sports Park, Minggu (1/8/2021). Dia meraih skor 97,50 dan berhak meraih medali emas. Sementara itu, medali perunggu diraih Nikita Ducarroz dari Swiss.
Charlotte Worthington lahir di Manchester, Inggris, 26 Juni 1996. Selama ini, dia telah mengikuti sejumlah kejuaraan BMX, dari tingkat Eropa hingga dunia. Di Olimpiade Tokyo 2020 ini, dia bahkan sukses meraih medali emas.
Bolaneters, yuk intip foto-foto jagoan BMX cantik dari Inggris ini.
Madrid, Spain
Get ready
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Meksiko vs Brasil 3 Agustus 2021
- Prediksi Sepak Bola Olimpiade: Jepang vs Spanyol 3 Agustus 2021
- Atlet Cantik Olimpiade 2020: Pernille Blume, Penyumbang Medali untuk Denmark dari Renang
- Atlet Cantik Olimpiade 2020: Milica Mandic, Peraih Medali Emas Taekwondo dari Serbia
- Atlet Cantik Olimpiade 2020: Daria Bilodid, Judoka Andalan Ukraina
- Atlet Cantik Olimpiade 2020: Camila Giorgi dari Negeri Spaghetti
- Atlet Cantik Olimpiade 2020: Valentina Acosta si Jago Panah dari Kolombia
- Atlet Cantik Olimpiade 2020: Yusra Mardini dan Kisah Hidupnya yang Inspiratif
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Prediksi Villarreal vs Ajax 21 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 19:30
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





