De Gea Ungkap Kekesalan Pada Layanan American Air
Editor Bolanet | 17 Juli 2016 23:10
Lewat akun Twitter pribadinya, De Gea yang kini tengah berlibur di Amerika Serikat pun melancarkan sindiran untuk maskapai yang ditumpanginya.
Amerika Serikat adalah negara yang spektakuler, saya merekomendasikan kalian untuk mengunjunginya. Dan jika kalian menghindari terbang bersama American Air, maka itu lebih baik, demikian sindiran De Gea untuk American Air.
Keluhan De Gea pun langsung mendapat perhatian serius dari pihak American Air. Maskapai ternama dunia tersebut pun langsung membalas tweet De Gea dan meminta kepada kiper asal Spanyol tersebut untuk melaporkan keluhannya secara jelas lewat direct message.
Well, meski demikian hingga kini masih belum jelas bentuk masalah seperti apa yang menimpa De Gea saat menumpangi American Air hingga ia sampai melancarkan kritik di Twitter. [initial]
Jangan Lewatkan!
- Horor! Demba Ba Alami Cedera Patah Kaki Mengerikan di Tiongkok
- WAGs Cantik Ini Resmi Jadi Tunangan Bale
- Mantan Pemain Timnas U-17 Jadi Begal, Kemenpora Sedih
- 6 Mantan Punggawa Timnas U-23 Tak Tertarik Bermain Pokemon Go
- Pokemon Menginvasi Estadio da Luz
- Fabregas, Courtois dan Begovic Kewalahan Jajal American Football
- Bagi-bagi Penghargaan Euro 2016, Cantona Panggil Ronaldo Kupu-kupu
- Di Tengah Meliput Laga, Jurnalis Foto Ini Asyik Tangkap Pokemon
- Liburan Bareng Pacar Seksi, Fabregas Berjemur di Pantai
- Liburan Bareng Lukaku, Pogba Tiba di Miami
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Paul Scholes vs Lisandro Martinez Memanas, Sindiran Berlanjut Usai Derby Manchester
Liga Inggris 19 Januari 2026, 10:18
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 19 Januari 2026, 09:53
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








