Fantasy Premier League: Tips Transfer GW 10
Richard Andreas | 25 Oktober 2019 15:30
Bola.net - Pekan ke-10 Premier League sudah ada di depan mata, artinya sudah waktunya menyusun skuad Fantasy Premier League (FPL). Seperti biasa, aktivitas transfer selalu menarik.
GW 9 lalu cukup mengecewakan, ada banyak nama-nama besar yang gagal memenuhi harapan. Sebab itu, GW 10 ini diharapkan bisa lebih baik, masih ada waktu merombak skuad sampai Sabtu (26/10/2019) pukul 01.00 WIB nanti.
Mengutip Express, Bola.net mencoba merumuskan sejumlah pemain yang layak didatangkan dalam skuad Bolaneters sekalian. Siapa saya? Scroll ke bawah ya!
Kiper
Rui Patricio, Wolves - £5.2m
Patricio layak dipertimbangkan jika Anda tidak punya kiper yang bisa diandalkan. Harganya tidak terlalu mahal, kemampuannya luar biasa.
Yang paling penting, Wolves memiliki salah satu pertahanan paling tangguh di antara tim-tim medioker. Setidaknya Patricio tidak akan banyak kebobolan.
Bek
John Lundstram, Sheffield United - £4.6m
Lundstram terbukti layak untuk harganya. Hanya 4,6 juta pounds, dia sudah mengumupulkan 45 poin sejauh ini, lebih dari bek-bek lainnya.
Andrew Robertson, Liverpool - £6.9m
Robertson sering menyumbangkan assists, yang berarti poin lebih banyak. Harganya memang sedikit mahal, tapi jelas layak dipertimbangkan.
Gelandang
Kevin de Bruyne, Manchester City - £10.1m
Sempat cedera, De Bruyne kabarnya sudah pulih sepenuhnya. Dia salah satu gelandang dengan jumlah poin paling banyak sejauh ini.
Daniel James, Manchester United - £6.1m
Pembelian terbaik MU musim ini, Daniel James terus berkontribusi pada laga-laga penting. Dia rajin mencetak gol, setidaknya assist. Layak dipertimbangkan dalam skuad.
Striker
Jamie Vardy, Leicester - £9.1m
Vardy menjalani performa luar biasa musim ini, dia menggila di bawah Brendan Rodgers. Setengah dari koleksi golnya datang dalam tiga laga terakhir dan tampaknya masih akan terus berlanjut.
Tammy Abraham, Chelsea - £7.8m
Harga yang tidak terlalu mahal untuk salah satu top scorer Premier League. Tammy Abraham masih jadi pilihan utama Frank Lampard musim ini.
Sumber: Express
Baca ini juga ya!
- Nasib Christian Pulisic di Chelsea Sama Seperti Dua Pemain Liverpool Ini
- Ingin Bikin Banyak Gol, Liverpool Disarankan Beli Antoine Griezmann
- Pukulan Transfer MU, Dua Target Solskjaer Ini Mustahil Didapatkan Januari Nanti?
- Torehkan 6 Kemenangan Beruntun, Sebenarnya Apa Rahasia Chelsea?
- Duel Liverpool vs Tottenham Menandai 4 Tahun Era Jurgen Klopp, Ini Perbedaannya
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







