Jadwal Fase Reguler, Playoff, dan Grand Final Dota2 SEA League
Afdholud Dzikry | 10 Juni 2020 09:46
Bola.net - Setelah melewati fase kualifikasi dan mendapatkan tiga tim, kini One Esports dengan turnamen Dota2 SEA League akan memasuki fase reguler hingga berlanjut sampai grand final.
Sebanyak 10 tim profesional esports dipastikan mengikuti Dota2 SEA League. Tujuh tim merupakan undangan (direct invite), sementara tiga tim lainnya lebih dulu berjuang lewat fase kualifikasi.
Tiga tim yang lolos dari babak kualifikasi yakni Flower Gaming, Execration, dan Neon Esports. Mereka akan berhadapan dengan tim-tim kuat seperti T1, Boom Esports, dan Fnatic.
Digelar secara online, One Esports Dota2 SEA League berformat single round-robin. Artinya, setiap tim akan berjumpa lawannya masing-masing satu kali.
Delapan tim yang lolos akan berjuang lagi pada babak playoff mulai 15 Juli hingga 19 Juli 2020. Pada babak playoff One Esports Dota2 SEA League, akan dijalankan dengan format double-elimination bracket.
One Esports Dota2 SEA League berhadiah total 100.000 dolar Amerika Serikat. Tim peraih peringkat pertama mendapatkan 40.000 dolar Amerika Serikat.
Tim-tim Dota2 SEA League
Tim Undangan:
- Team Adroit
- Boom Esports
- Fnatic
- Geek Fam
- Relity Rift
- T1
- TNC Predator
Tim Kualifikasi:
- Flower Gaming
- Execration
- Neon Esports
Jadwal Pertandingan
Fase reguler (group stage):
18 Juni - 12 Juli
Playoff:
15 Juli - 18 Juli
Grand final:
19 Juli
*ket: jadwal bisa berubah
Sumber: Liquipedia, One Esports
Disadur dari: Bola.com (Gregah Nurikhsani)
Published: 9/6/2020
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini 5 Pemain Kunci Timnas Indonesia yang Diprediksi Tampil di Piala Dunia 2030
Tim Nasional 14 Oktober 2025, 12:11 -
Kata Eks Kapten Timnas Indonesia Soal Patrick Kluivert: Konsekuensinya Mundur
Tim Nasional 14 Oktober 2025, 12:06
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04