Karena Bertemu Pemain Persib, Bobotoh Ini Mau Disunat Anu-nya
Haris Suhud | 9 Desember 2017 20:35
Bola.net - - Bocah cilik, Raditya Cahya Ramadhan, menunjukkan bahwa dirinya adalah Bobotoh (pendukung Persib) sejati. Ia mau disunat karena bisa ketemu dengan pemain Persib Bandung.
Pada hari Minggu yang akan datang, Persib akan menggelar acara khitan massal dengan tajuk 'Persib Peduli'. Beberapa bocah yang belum dipotong 'burung-nya' akan mengikuti acara ini, termasuk Raditya.
Ia sangat antusias mengikuti acara yang akan digelar di Stadion Persib di Jalan Ahmad Yani Bandung ini. Sebab dalam acara nanti, ia bisa bertemu langsung dengan pemain Persib idolanya. Jika sebelumnya ia hanya bisa melihat sang idola lewat layar kaca, nantinya Raditya bisa langsung tatap muka.
Beberapa pemain Persib rencananya akan hadir dalam acara itu. Salah satunya adalah Febri Hariyadi. Ia merupakan pemain idola Adit.
Dikutip dari laman resmi Persib, anak dari pasangan Adi Cahyadi dan Susi Susanti tersebut sangat antusias mengikuti sunatan massal ini. Ia sudah menanti sejak hari pertama mendaftar.
Sejak daftar dari hari Selasa kemarin, lihat info dari Persib Apss, Adit selalu tanya-tanya setiap hari kapan disunat. Sepertinya dia udah enggak sabar pengen ketemu sama pemain-pemain PERSIB besok, ucap ibu Adit.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persib Bandung Dekati Layvin Kurzawa, Eks Bek PSG Siap Ramaikan BRI Super League
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 21:39
-
Kabar Duka, Asisten Pelatih Arema FC Kuncoro Tutup Usia
Bola Indonesia 18 Januari 2026, 18:32
-
BRI Super League 2025/2026: Arema FC dan Ian Puleio Resmi Berpisah
Bola Indonesia 16 Januari 2026, 21:44
-
BRI Super League: Persita Tangerang yang Rendah Hati, tapi Ambisius
Bola Indonesia 15 Januari 2026, 19:18
LATEST UPDATE
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




