Absen Lawan Barcelona, Neymar Kembali Ungkap Kesedihan: Laga yang Paling Ingin Saya Mainkan!
Ari Prayoga | 17 Februari 2021 03:03
Bola.net - Bintang PSG, Neymar sekali lagi mengungkapkan rasa sedihnya tak bisa tampil dalam laga akbar melawan mantan klubnya, Barcelona di babak 16 besar Liga Champions.
Neymar harus melewatkan pertandingan penting ini karena divonis harus absen sementara akibat cedera yang ia alami dalam laga kontra Caen pekan lalu.
Akibat cedera ini, Neymar harus menepi dari lapangan hijau selama empat pekan. Tak cuma absen di laga leg pertama, pemain 29 tahun itu juga mungkin tak bisa tampil di leg kedua.
Kesedihan Neymar
Beberapa jam sebelum laga kontra Barcelona, Neymar lewat akun Twitter pribadinya mengungkapkan perasaan sedihnya tak bisa berlaga di Camp Nou.
"Tiga pertandingan teratas yang paling ingin saya mainkan," tulis Neymar diikuti dengan emoji menangis.
Pekan lalu beberapa saat usai mengalami cedera, Neymar mengaku sangat sedih lantaran ia terus-menerus harus menepi dari lapangan hijau akibat mendapat tekel keras dari lawan.
Cedera yang Berulang
Cedera Neymar ini merupakan pengulangan. Musim lalu di waktu yang hampir bersamaan, Neymar mengalami cedera metatarsal dan harus absen sekitar tiga bulan.
Musim sebelumnya lagi, Neymar mengalami cedera yang hampir sama di waktu yang kurang lebih sama, yakni pada Januari hingga Februari.
Sumber: Twitter @neymarjr
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






