Bale Siap Bawa Real Tembak Jatuh Schalke
Editor Bolanet | 15 Februari 2015 06:02
Pemain asal Wales ini mengaku ingin kembali mengulang performa fantastis yang ditunjukkan timnya di tempat yang sama musim lalu. Kala itu, Los Blancos memukul Schalke 6-1 di Veltins Arena.
Senang rasanya bisa kembali bertanding di Liga Champions. Kami sudah menantikan momen ini sejak laga terakhir kami di fase grup, ungkap Bale seperti dilansir Canal+.
Kami ingin mengalahkan Schalke sekaligus menandai kembalinya kami di kompetisi. Tentu akan sangat positif jika kami punya modal penting jelang laga leg kedua.[initial]
Baca Juga
- Isco Anggap Real Sudah Lupakan Pembantaian Atletico
- 'Setara Maicon, Danilo Cocok Untuk Real Madrid'
- Ancelotti Isyaratkan Coentrao Malas Saat Berlatih
- Valencia: Madrid Inginkan Gaya, Kami Tak Punya Daya
- Usai Dibobol Tiago, Casillas Jadi 'Idola' Fans Atletico
- Ilustrasi Pemasangan Pin Metal di Kaki James Rodriguez
- Video: Debut Ciamik Odegaard Hadapi Tim Tiongkok
- Aldridge: Bale Bukan Hanya Sekedar Pelayan Ronaldo
- Ronaldo Akui Atletico Kini Jadi Momok Mengerikan Bagi Real
- Butragueno: Jangan Katakan Simeone Lebih Baik Dari Ancelotti
- Ngebet Danilo, Real Akan Lempar Casemiro
- Bale Senang Lihat Reaksi Positif Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






