Barcelona Mampu Buktikan Bukan Lelucon di Liga Champions
Aga Deta | 13 Maret 2024 13:14
Bola.net - Barcelona berhasil melaju ke perempat final Liga Champions. Dengan kesuksesan ini, Xavi Hernandez memberi bukti bahwa Barcelona bukan lelucon di kompetisi ini.
Barcelona sukses mengalahkan Napoli dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions 2023/2024, Rabu (13/3/2024) dini hari WIB. Bertanding di Estadio Olimpico Lluis Companys, Blaugrana menang dengan skor 3-1.
Tiga gol kemenangan Barca masing-masing diciptakan oleh Fermin Lopez, Joao Cancelo, dan Robert Lewandowski. Sementara itu, Napoli sempat memperkecil ketinggalan berkat gol yang dilesakkan Amir Rrahmani.
Berkat hasil ini, Barcelona pun berhak melaju ke babak perempat final dengan kemenangan agregat 4-2. Pada leg pertama di kandang Napoli, kedua tim bermain imbang 1-1.
Bungkam Kritik

Xavi menilai kritik yang menyebut Barcelona lelucon di Liga Champions tidaklah adil. Menurutnya, ini jadi bukti kalau Blaugrana mampu bersaing di Eropa.
“Saya katakan kami akan mengambil langkah maju dengan keputusan saya untuk pergi pada musim panas,” kata Xavi dilansir ESPN.
"Orang-orang tidak mempercayai saya. [Mereka bilang] saya akan kehilangan ruang ganti. Kami menerima kritik yang tidak adil. Ada terlalu banyak tekanan pada para pemain: ultimatum, [permainan] hidup atau mati.
"Saya bahkan membaca bahwa kami adalah bahan lelucon di Liga Champions. Dan sekarang bagaimana?"
Daftar Tim Lolos Perempat Final Liga Champions 2023/2024
Berikut daftar tim yang sudah dipastikan lolos ke babak perempat final Liga Champions 2023/2024:
- Bayern Munchen
- PSG
- Real Madrid
- Manchester City
- Barcelona
- Arsenal
Jadwal Pertandingan Barcelona Berikutnya
Pertandingan: Atletico Madrid vs Barcelona
Kompetisi: La Liga
Venue: Goodison Park
Hari: Senin, 18 Maret 2024
Jam: 03.00 WIB
Klasemen La Liga
Jadwal Pertandingan Barcelona Berikutnya

Pertandingan: Atletico Madrid vs Barcelona
Kompetisi: La Liga
Venue: Civitas Metropolitan Stadium
Hari: Senin, 18 Maret 2024
Jam: 03.00 WIB
Live streaming: Vidio
Klasemen La Liga
Baca Juga:
- Barcelona di Kandang: Cetak 12 Gol dan 100 Persen Menang
- Pau Cubarsi: Jebolan Piala Dunia U-17 Indonesia yang jadi Man of the Match Liga Champions
- Yang Tersisa dari Duel Barcelona vs Napoli: Ketajaman Lewandowski dan Rekor Lamine Yamal
- Rapor Pemain Barcelona Saat Sikat Napoli: Raphinha Aduhai, Yamal Berbahaya!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Setelah Kalah Memalukan, Real Madrid Akui Masalah di Lini Tengah
Liga Spanyol 30 Januari 2026, 18:13
-
Antonio Conte Terpukau Joao Pedro, Pemain yang Sebabkan Napoli Keok dari Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2026, 17:47
-
Liga Champions vs Premier League: Benarkah Permainan di UCL Sekarang Lebih Seru?!
Liga Champions 30 Januari 2026, 16:45
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 1 Februari 2026
Voli 1 Februari 2026, 04:00
-
Hasil Napoli vs Fiorentina: Kemenangan yang Sangat Dibutuhkan
Liga Italia 1 Februari 2026, 03:35
-
Rating Pemain dari Aksi Comeback Dramatis Chelsea
Liga Inggris 1 Februari 2026, 03:15
-
Man of the Match Chelsea vs West Ham: Joao Pedro
Liga Inggris 1 Februari 2026, 03:06
-
Hasil Chelsea vs West Ham: Dari 0-2, The Blues Berbalik Menang Dramatis 3-2!
Liga Inggris 1 Februari 2026, 02:56
-
Man of the Match Leeds vs Arsenal: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:27
-
Tempat Menonton Elche vs Barcelona, Tayang di Mana?
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:01
-
Tempat Menonton Liverpool vs Newcastle, Tayang di Mana?
Liga Inggris 1 Februari 2026, 01:00
-
Link Live Streaming Elche vs Barcelona di La Liga
Liga Spanyol 1 Februari 2026, 00:02
-
Link Live Streaming Liverpool vs Newcastle di Premier League
Liga Inggris 1 Februari 2026, 00:01
-
Hasil Leeds vs Arsenal: Gabriel Jesus Nyekor, Meriam London Meledak di Elland Road
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:57
-
Menguji Kemampuan Bertahan Tottenham dan Efektivitas Serangan Man City
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:36
-
Man United Memburu Korban Ketiga
Liga Inggris 31 Januari 2026, 23:26
-
Hasil Pisa vs Sassuolo: Jay Idzes Stop Gol Pisa di Garis Gawang
Liga Italia 31 Januari 2026, 23:23
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30



