Bikin Blunder Ngawur, Karier Karius Bisa Hancur
Ari Prayoga | 27 Mei 2018 14:41
Bola.net - - Karier Penjaga gawang Liverpool, Loris Karius diprediksi bisa hancur akibat dua blunder fatal yang ia lakukan dalam partai final Liga Champions kontra Real Madrid dini hari tadi. Prediksi ini dilontarkan oleh kiper legendaris Jerman dan Bayern Munchen, Oliver Kahn.
Dalam laga ini, Karius menjadi pesakitan di awal babak kedua ketika bola lemparannya berhasil diblok Karim Benzema untuk kemudian menjadi gol pertama Madrid.
Ketika kedudukan 1-2 untuk Madrid, Karius lagi-lagi melakukan kesalahan ketika mencoba menahan bola tembakan keras Gareth Bale sehingga The Reds kembali harus kebobolan.
Saya kehilangan kata-kata. Saya tak ingat apakah pernah mengalami sesuatu yang lebih brutal dari sisi menjaga gawang dibanding di final ini, ujar Kahn kepada ZDF.
Ini adalah malam yang bisa menghancurkan kariernya, lanjut kiper yang pernah menjuarai Liga Champions pada 2001 silam tersebut.
Musim ini Karius sukses menggeser Simon Mignolet jadi pilihan utama di bawah mistar Liverpool. Namun The Reds masih gencar dikabarkan akan memboyong kiper baru pada musim panas ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19










