Bos Prancis Ucap Selamat Sukses Zidane Juara Champions
Rero Rivaldi | 6 Juni 2017 07:30
Bola.net - - Manajer timnas , Didier Deschamps mengucapkan selamat atas sukses Zinedine Zidane membawa Real Madrid menjuarai Liga Champions pekan lalu.
Madrid menang 4-1 atas Juventus di partai final yang berlangsung di Millenium Stadium, Cardiff. Mereka menjadi tim pertama yang mampu juara dua kali beruntun di kompetisi elit Eropa era modern.
Zidane sendiri merupakan mantan rekan setim Deschamps di Juventus dan timnas Prancis. Bersama-sama, keduanya pernah membawa Les Bleus menjuarai Piala Dunia 1998 di rumah sendiri.
Dan Deschamps pun mengaku amat bangga, ketika ia ditanya media soal prestasi koleganya itu.
Itu luar biasa, tutur Deschamps menurut Goal International.
Tidak ada yang pernah melakukannya. Saya amat bahagia untuknya.
Dia adalah sosok yang amat jujur dan juga tenang. Dia mengenal para pemainnya dengan baik dan mereka membayar kepercayaan yang ia berikan dengan performa di atas lapangan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Apakah Kylian Mbappe Sudah Jadi Pengganti Cristiano Ronaldo di Real Madrid?
Liga Spanyol 23 Oktober 2025, 22:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Persik Kediri vs PSM Makassar 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:35
-
Prediksi BRI Super League: Bali United vs Persita Tangerang 25 Oktober 2025
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi Real Madrid vs Barcelona 26 Oktober 2025
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 18:29
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 25-26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:15
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 17:53
-
Prediksi Aston Villa vs Manchester City 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 17:09
-
Manuver Baru Menkeu Purbaya: Rekrut 'Hacker' Perkuat Sistem Coretax
News 24 Oktober 2025, 16:56
-
Cara Cek BLT Kesra 2025 dengan Mudah: Panduan Lengkap Penerima dan Pendaftaran
News 24 Oktober 2025, 16:55
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:46
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 24 Oktober 2025, 16:44
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









