Cahill Siap Ladeni Ibrahimovic dan Cavani
Editor Bolanet | 17 Februari 2015 10:03
Bek Inggris tersebut akan bersaing dengan pemain Prancis, Kurt Zouma, untuk menemani John Terry di jantung pertahanan Chelsea, dalam duel babak 16 besar Liga Champions tengah pekan ini.
Cahill pun menyebut bahwa ia sudah siap menghadapi semua ancaman serangan lawan, yang bakal datang dari nama-nama seperti Zlatan Ibrahimovic dan Edinson Cavani.
Anda harus terus fokus, mencoba untuk kuat secara mental terkait apa yang anda lakukan. Kadang ini sulit, terutama di 15 hingga 20 menit pertama, karena atmosfer stadion benar-benar luar biasa, tutur Cahill pada The Daily Mail.
Saya pikir semua orang bakal tegang menghadapi pertandingan penting seperti ini dan itulah yang bakal jadi motivasi kami, ketika anda mendengar keributan di luar sana, anda melihat hal tersebut berpengaruh pada tim tamu dan hal tersebut bakal memberi keuntungan pada tim tuan rumah, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Bawa Chelsea Juara Eropa, David Luiz Mengaku Provokasi Pemain Bayern
- Scholes: Tengah Menurun, Real Madrid Masih Berbahaya di Eropa
- Scholes: Punya Toure dan Aguero, City Bisa Kalahkan Barca
- Ballon d'Or Buat Nafsu Gol Ronaldo Menurun
- Iniesta Ungkap Kepahitan Barcelona Musim Lalu
- Iniesta Target Treble untuk Barca
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









