Capello: Barca Sulit Ditandingi dan Disamai
Editor Bolanet | 6 Juni 2011 09:15
Gaffer The Three Lions yang juga merupakan seorang juru strategi senior asal negeri Spaghetti tersebut mengaku takjub dengan permainan cantik tiki-taka yang diusung Barcelona.
Ia pun percaya tim seperti El Barca saat ini merupakan tim yang bakal sulit ditandingi sekaligus untuk ditiru gaya permainan mereka yang elok tersebut.
"Saat saya masih di AC Milan, akademi Rossoneri sanggup menciptakan pemain seperti Franco Baresi, Alessandro Costacurta, Paolo Maldini, dan juga Dimitrio Albertini," buka Capello di konferensi pers jelang Inggris kontra Swiss yang lalu.
"Namun setelah periode tersebut mereka tak lagi sanggup berproduksi. Anda tidak bisa memproduksi sebuah talenta. Anda memang bisa memproduksi pemain bagus dan gaya sepak bola yang bagus, namun talenta adalah hal yang mustahil,"
"Saya membaca interviu milik Guardiola ketika ia ditanya apakah ia akan sanggup menciptakan gaya bermain tersebut ke dalam tim lain yang ia tangani, ia jawab tidak!! Presiden klub baru saya harus membeli 90 persen pemain-pemain ini sebutnya,"
"Mereka lebih sering menyentuh bola dan sanggup menghadirkan kualitas, ini jelas sebuah perbedaan yang teramat besar adanya,"
"Anda mungkin bisa menggunakan gaya yang sama, namun ketika bola sudah mendekati kotak penalti Anda butuh kualitas yang besar dan disertai imajinasi yang besar pula,"
"Jika Anda tidak memiliki ini semua, maka sama saja dengan bohong, Anda malah hanya akan membuang bola dengan sia-sia," tutup mantan pelatih Juventus tersebut.[initial]
LIGA SPANYOL - Pep Guardiola Dorong Enrique Menuju Roma (espn/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
MU Digosipkan ingin Angkut Bintang Borussia Dortmund, Ini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 20 November 2025, 11:44
-
Andre Onana Bukan Kiper Jelek, Tapi Memang Tidak Cocok untuk MU
Liga Inggris 20 November 2025, 11:27
-
Refleksi Satu Tahun Ruben Amorim di Manchester United: Sulit, tapi Saya Belajar Banyak!
Liga Inggris 20 November 2025, 11:15
-
Mengapa Yamaha Ngebet Pindah ke Mesin V4 di MotoGP 2026? Ini Bedanya dengan Mesin Inline-4
Otomotif 20 November 2025, 11:14
-
Sempurna untuk Taktik Amorim, MU Bakal Bajak Pemain AC Milan Ini?
Liga Inggris 20 November 2025, 11:00
-
Lagi, Ruben Amorim Tegaskan Skema 3 Bek Bukan Masalah untuk Manchester United
Liga Inggris 20 November 2025, 10:48
-
Konflik Internal Memanas, Napoli Siap Depak Antonio Conte Demi Xavi Hernandez?
Liga Italia 20 November 2025, 10:29
-
Liverpool Bisa Bernafas Lega! MU Tidak Ikut Kejar Antoine Semenyo
Liga Inggris 20 November 2025, 10:26
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37








