Fergie Sudah 'Curigai' Cakir
Editor Bolanet | 9 Maret 2013 01:59
Meski khawatir, Fergie tak banyak memikirkan soal itu. Ia sedikit tenang karena Cakir, sebelum pertandingan itu, belum pernah mengusir pemainnya.
Saya sempat khawatir dan mengungkapkannya kepada staf saya. Saya agak resah menjelang pertandingan tetapi semua sudah berlalu sekarang. tak ada lagi yang bisa kami lakukan, ujar Fergie.
Fergie mengaku sudah bisa menerima kekalahan itu. Menurutnya, United adalah klub yang sanggup menerima kekalahan dengan jiwa besar. Fergie kini akan berusaha untuk fokus menghadapi dalam perempat final Piala FA akhir pekan ini.
Pertandingan melawan Chelsea memberi kami kesempatan untuk kembali mengangkat mental tim. Pada akhirnya, kami ini adalah manchester United dan kami akan mampu mengatasi semua itu, ujar Fergie. [initial]
Cuneyt Cakir: Saya Tidak Anti-Inggris
Wasit 'Pengusir' Nani Akhirnya Buka Suara
Fergie: Rooney Tak Akan Pergi! (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 08:53
-
Real Madrid Dapat Angin Segar: Alexander-Arnold Pulih, Mungkin Turun di El Clasico?
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 05:35
LATEST UPDATE
-
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59
-
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
-
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04
-
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02
-
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04














