Griezmann: Berat, Sesuai Perkiraan
Gia Yuda Pradana | 19 April 2017 10:04
Bola.net - - Atletico Madrid dipaksa berjuang sangat keras oleh Leicester City sebelum memastikan diri lolos ke semifinal Liga Champions 2016/17. Namun, penyerang Atletico Antoine Griezmann tidak heran.
Atletico meraih hasil imbang 1-1 di kandang Leicester pada leg kedua babak perempat final, Rabu (19/4). Atletico unggul lewat gol Saul Niguez di menit 26, dan tuan rumah hanya bisa menyamakan kedudukan melalui Jamie Vardy pada menit 61.
Atletico, yang menang 1-0 di Vicente Calderon lewat penalti Griezmann, lolos ke empat besar dengan agregat 2-1.
Kami sudah memperkirakan kalu ini akan jadi laga yang berat, seperti leg pertama. Bagi mereka, ini adalah laga paling penting tahun ini, kata Griezmann seperti dilansir UEFA.com.
Mereka menekan dengan sangat baik. Namun, kami bertahan dengan solid dan mencoba melukai mereka lewat serangan balik.
Ketika Ulloa masuk (menggantikan Shinji Okazaki di awal babak kedua), jalannya laga jadi berbeda. Saat itu, semuanya menjadi jauh lebih sulit. Namun, pada akhirnya kami mampu meraih hasil yang memuaskan. Sekarang, kami bisa fokus ke semifinal.
Atletico lolos ke semifinal bersama sang rival sekota Real Madrid. Real maju usai menyingkirkan Bayern Munchen. Dua slot lainnya masih akan diperebutkan oleh AS Monaco dan Borussia Dortmund serta Barcelona dan Juventus.
Klik juga:
- Saul: Atletico Tahu Sulitnya Kalahkan Leicester
- Saul: Leicester Pantas Bangga
- Vardy: Leicester Bangga dengan Capaian di Liga Champions
- Simeone: Atletico Bisa Saingi Barca dan Madrid
- Bos Leicester Dukung Atletico Juara Liga Champions
- Highlights Liga Champions: Leicester City 1-1 Atletico Madrid
- Hasil Pertandingan Leicester City vs Atletico Madrid: Skor 1-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





