Guardiola Beber Rahasia Pesta Gol ke Gawang Arsenal
Editor Bolanet | 5 November 2015 14:43
Seperti diketahui, Munchen mampu meraih kemenangan meyakinkan saat menjamu wakil Inggris, . Tak tanggung-tanggung, Robert Lewandowski dkk menang telak dengan skor 5-1 pada laga di Allianz Arena tersebut.
Usai pertandingan, Guardiola memberikan pujian atas performa anak asuhnya. Menurutnya, timnya telah sukses memainkan filosofi permainan yang ia inginkan, menguasai bola selama mungkin.
Kami bermain dengan kekuatan kami. Penguasaan bola sangat penting bagi saya. Itu merupakan prinsip saya karena dengan menguasai bola anda punya peluang lebih besar untuk menciptakan sesuatu, ujarnya.
Ini bukan tentang berlari, ini tentang bermain dengan bola. Saya menginginkan penguasaan bola 100 persen. Dan itu mengapa kami tak kemasukan banyak gol, tapi membuat banyak gol, tandasnya.
Menurut catatan whoscored, Bayern Munchen mencatat 68,5% ball possession, sementara Arsenal hanya mencatat 31,5% ball possession.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








