Jadwal Fase Gugur Liga Champions 2024/2025
Aga Deta | 7 Mei 2025 08:13
Bola.net - Liga Champions 2024/2025 telah memasuki fase gugur. Tim-tim terbaik Eropa siap bertarung demi trofi paling bergengsi di benua biru.
Babak play-off 16 besar akan menjadi pembuka fase gugur. Tim-tim yang lolos dari babak ini akan melaju ke babak 16 besar, perempat final, semifinal, dan akhirnya final.
Beberapa laga menarik akan tersaji di fase ini. Klub-klub besar akan saling berhadapan dalam duel sengit.
Setiap tim punya ambisi besar untuk melangkah lebih jauh. Strategi dan performa akan menjadi kunci kemenangan.
Simak jadwal lengkap fase gugur Liga Champions 2024/2025. Jangan lewatkan pertandingan seru yang akan datang!
Leg 1 Playoff 16 Besar

Rabu, 12 Februari 2025
00:45 WIB - Brest 0-3 PSG
03:00 WIB - Juventus 2-1 PSV Eindhoven
03:00 WIB - Manchester City 2-3 Real Madrid
03:00 WIB - Sporting CP 0-3 Borussia Dortmund
Kamis, 13 Februari 2025
00:45 WIB - Club Brugge 2-1 Atalanta
03:00 WIB - Celtic 1-2 Bayern Munchen
03:00 WIB - Feyenoord 1-0 AC Milan
03:00 WIB - Monaco 0-1 Benfica
Leg 2 Playoff 16 Besar

Rabu, 19 Februari 2025
00:45 WIB - AC Milan 1-1 Feyenoord
03:00 WIB - Atalanta 1-3 Club Brugge
03:00 WIB - Bayern Munchen 1-1 Celtic
03:00 WIB - Benfica 3-3 Monaco
Kamis, 20 Februari 2025
00:45 WIB - Borussia Dortmund 0-0 Sporting CP
03:00 WIB - PSV Eindhoven 3-1 Juventus
03:00 WIB - PSG 7-0 Brest
03:00 WIB - Real Madrid 3-1 Manchester City
Leg 1 16 Besar

Rabu, 5 Maret 2025
00:45 WIB Club Brugge 1-3 Aston Villa
03:00 WIB Borussia Dortmund 1-1 Lille
03:00 WIB PSV Eindhoven 1-7 Arsenal
03:00 WIB Real Madrid 2-1 Atletico Madrid
Kamis, 6 Maret 2025
00:45 WIB Feyenoord 0-2 Inter Milan
03:00 WIB Bayern Munchen 3-0 Bayer Leverkusen
03:00 WIB Benfica 0-1 Barcelona
03:00 WIB PSG 0-1 Liverpool
Leg 2 16 Besar

Rabu, 12 Maret 2025
00:45 WIB Barcelona 3-1 Benfica
03:00 WIB Bayer Leverkusen 0-2 Bayern Munchen
03:00 WIB Inter Milan 2-1 Feyenoord
03:00 WIB Liverpool 0-1 (pen) PSG
Kamis, 13 Maret 2025
00:45 WIB Lille 1-2 Borussia Dortmund
03:00 WIB Arsenal 2-2 PSV Eindhoven
03:00 WIB Aston Villa 3-0 Club Brugge
03:00 WIB Atletico Madrid 1-0 (pen) Real Madrid
Perempat Final

Leg 1
Rabu, 9 April 2025
02:00 WIB Bayern Munchen 1-2 Inter Milan
02:00 WIB Arsenal 3-0 Real Madrid
Kamis, 10 April 2025
02:00 WIB Barcelona 4-0 Borussia Dortmund
02:00 WIB PSG 3-1 Aston Villa
Leg 2
Rabu, 16 April 2025
02:00 WIB Borussia Dortmund 3-1 Barcelona
02:00 WIB Aston Villa 3-2 PSG
Kamis, 17 April 2025
02:00 WIB Inter Milan 2-2 Bayern Munchen
02:00 WIB Real Madrid 1-2 Arsenal
Semifinal

Leg 1
Rabu, 30 April 2025
02:00 WIB Arsenal 0-1 PSG
Kamis, 1 Mei 2025
02:00 WIB Barcelona 3-3 Inter Milan
Leg 2
Rabu, 7 Mei 2025
02:00 WIB Inter Milan 4-3 Barcelona
Kamis, 8 Mei 2025
02:00 WIB PSG 2-1 Arsenal
Final

1 Juni 2025
02:00 WIB PSG vs Inter Milan
Link Live Streaming Liga Champions

Bolaneters bisa menyaksikan siaran langsung dan live streaming pertandingan Liga Champions dengan cara berikut ini:
- Laman web Vidio di tautan ini atau aplikasi Vidio di smartphone (Anda bisa menonton Vidio dengan berlangganan paket Platinum mulai Rp39.000 per bulan).
PERHATIAN: Jadwal siaran langsung bisa berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu dari stasiun televisi bersangkutan dan bukan merupakan tanggung jawab Bola.net.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






