Jadwal Pertandingan & Link Live Streaming Real Madrid Hari Rabu, 5 Maret 2025: Home Vs Atletico Madrid
Dimas Ardi Prasetya | 4 Maret 2025 20:35
Bola.net - Berikut jadwal pertandingan dan link live streaming Liga Champions Real Madrid vs Atletico Madrid pada hari Rabu, 5 Maret 2025.
Laga Real Madrid vs Atletico Madrid ini adalah laga leg pertama babak 16 besar Liga Champions 2024/2025. Duel derby Madrid ini akan digelar di Santiago Bernabeu pada pukul 03.00 WIB dan bisa ditonton via layanan live streaming Vidio.
Madrid mendapat hasil buruk di laga terakhirnya. Secara mengejutkan mereka dijegal oleh Real Betis dengan skor 2-1 di pentas La Liga.
Hasil tersebut membuat Madrid mencatatkan tiga kemenangan saja di lima laga terakhirnya di semua ajang kompetisi. Sisanya, satu hasil seri dan satu kekalahan.
Catatan itu kurang bagus bagi klub sekelas Madrid. Sementara itu catatan pertemuan Madrid dengan Atletico sendiri kurang oke.
Dari lima bentrokan terakhir, Madrid cuma menang sekali saja. Tiga laga lainnya berakhir seri dan satu sisanya berakhir dengan kekalahan.
Untuk laga ini Madrid tak akan bisa memainkan Carvajal, Militao, Ceballos, dan Vallejo karena cedera. Sementara kondisi Valverde meragukan.
Prediksi Susunan Pemain Real Madrid vs Atletico Madrid
Real Madrid (4-2-3-1): Courtois; Mendy, Alaba, Rudiger, Vazquez; Modric, Tchouameni; Vinicius Junior, Bellingham, Rodrygo; Mbappe.
Pelatih: Carlo Ancelotti.
Info skuad: Dani Carvajal (cedera), Eder Militao (cedera), Dani Ceballos (cedera), Jesus Vallejo (cedera), Federico Valverde (meragukan).
Atletico Madrid (4-4-2): Oblak; Galan, Lenglet, Le Normand, Molina; Gallagher, Barrios, De Paul, Giuliano Simeone; Alvarez, Griezmann.
Pelatih: Diego Simeone.
Info skuad: Koke (cedera), Cesar Azpilicueta (meragukan).
Head to Head Real Madrid vs Atletico Madrid
5 pertemuan terakhir
09/02/25 Real Madrid 1-1 Atletico Madrid (La Liga)
30/09/24 Atletico Madrid 1-1 Real Madrid (La Liga)
05/02/24 Real Madrid 1-1 Atletico Madrid (La Liga)
19/01/24 Atletico Madrid 4-2 Real Madrid (Copa del Rey)
11/01/24 Real Madrid 5-3 Atletico Madrid (Supercopa de Espana).
5 pertandingan terakhir Real Madrid (S-M-M-M-K)
15/02/25 Osasuna 1-1 Real Madrid (La Liga)
20/02/25 Real Madrid 3-1 Manchester City (Liga Champions)
23/02/25 Real Madrid 2-0 Girona (La Liga)
27/02/25 Real Sociedad 0-1 Real Madrid (Copa del Rey)
02/03/25 Real Betis 2-1 Real Madrid (La Liga).
5 pertandingan terakhir Atletico Madrid (S-S-M-S-M)
09/02/25 Real Madrid 1-1 Atletico Madrid (La Liga)
16/02/25 Atletico Madrid 1-1 Celta Vigo (La Liga)
23/02/25 Valencia 0-3 Atletico Madrid (La Liga)
26/02/25 Barcelona 4-4 Atletico Madrid (Copa del Rey)
02/03/25 Atletico Madrid 1-0 Athletic Bilbao (La Liga).
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Real Madrid
Kompetisi: Liga Champions 2024/2025
Pertandingan: Real Madrid vs Atletico Madrid
Stadion: Santiago Bernabeu
Hari: Rabu, 5 Maret 2025
Kickoff: 03.00 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio – Klik di Sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Klasemen Liga Champions
Baca Juga:
- Derbi Madrid: Pertarungan Sengit Antara Real Madrid dan Atletico Madrid di Liga Champions
- Pernah Tolak Real Madrid, Julian Alvarez Siap Bawa Atletico Madrid Berjaya di Liga Champions
- Sejarah dan Perkembangan Liga Champions UEFA: Dari Piala Eropa ke Panggung Elit Eropa
- Duel Sengit Ancelotti vs Simeone: Siapa Lebih Unggul?
- 5 Pemain Real Madrid Ini Harus Hati-hati Melawan Atletico Madrid
- Ada 4 Tim Berpeluang Juara Liga Champions Musim Ini, Siapa Saja?
- Oh Ternyata Ini Alasan Vinicius Junior Tak Hadir di Acara Ballon dOr
- Prediksi Real Madrid vs Atletico Madrid 5 Maret 2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 05:54 -
Man of the Match Getafe vs Real Madrid: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 04:50 -
Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 04:25 -
Link Live Streaming Getafe vs Real Madrid - Nonton La Liga di Vidio
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 01:00
LATEST UPDATE
-
Pertahanan Penuh Celah dan Masalah Fisik, Liverpool Sedang Tidak Baik-Baik Saja
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 06:29 -
Erling Haaland Dibanding-bandingkan dengan Cristiano Ronaldo
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 06:25 -
Faktor X di Balik Kemenangan MU: Ternyata Aksi Suporter Liverpool Juga Berpengaruh!
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 06:22 -
Real Madrid Membangun Kepercayaan Diri jelang El Clasico
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 06:00 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 20 Oktober 2025, 05:59 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 05:59 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 05:58 -
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 05:54 -
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 20 Oktober 2025, 05:44 -
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 05:26 -
Man of the Match Getafe vs Real Madrid: Kylian Mbappe
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 04:50 -
Man of the Match AC Milan vs Fiorentina: Rafael Leao
Liga Italia 20 Oktober 2025, 04:36 -
Hasil Getafe vs Real Madrid: Tuan Rumah 2 Kartu Merah, Mbappe Tentukan Kemenangan
Liga Spanyol 20 Oktober 2025, 04:25 -
Kemenangan Manis: Rapor Pemain MU saat Tundukkan Liverpool di Anfield
Liga Inggris 20 Oktober 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain yang Pernah Membela Liverpool dan Manchester United
Editorial 17 Oktober 2025, 21:02 -
4 Bek Tengah Incaran Real Madrid untuk Musim Depan
Editorial 17 Oktober 2025, 20:32 -
Ronaldo Masih Raja! Ini 10 Pesepak Bola dengan Bayaran Tertinggi di Dunia Tahun 2025
Editorial 17 Oktober 2025, 19:53 -
5 Pemenang Golden Boy yang Gagal Penuhi Ekspektasi
Editorial 16 Oktober 2025, 21:44 -
Terancam Gagal ke Piala Dunia, 6 Pemain Inggris Ini Harus Cari Klub Baru di Januari
Editorial 16 Oktober 2025, 21:07