James Tak Akan Selebrasi Jika Cetak Gol di Bernabeu
Heri | 1 Mei 2018 05:18
Bola.net - - James Rodriguez merasa yakin akan mendapatkan sambutan yang bagus saat kembali ke Santiago Bernabeu, meski sebagai lawan. Sebagai mantan penggawa Real Madrid, James merasa sudah memberikan yang terbaik selama bermain bagi Los Blancos.
James juga mengaku tidak perlu membuktikan apa pun saat kembali ke Madrid. Meski ia dilepas oleh Madrid pada musim panas lalu, James tak berniat membuktikan bahwa Madrid salah. Ia ingin bermain bagus agar bisa menjalani Piala Dunia dengan baik.
Saya tak perlu membuktikan apa pun kepada siapa pun. Sekarang saya bersama Bayern. dan saya bahagia. Saya hanya memikirkan pertandingan ini dan kemudian berusaha menjalani Piala Dunia dengan baik. Setelah itu, kita lihat saja apa yang terjadi, tapi sekarang ini saya masih bersama Bayern, terang james kepada AS.
James juga yakin akan disambut dengan baik oleh publik Bernabeu. Ia bahkan mengaku juga masih mencintai fans Madrid. Karenanya, ia tidak akan melakukan selebrasi jika bisa mencetak gol nantinya.
Saya yakin Saya akan mendapatkan sambutan yang baik. Saya memiliki perasaan yang hangat terhadap para pendukung Madrid dan saya selalu memberikan segalanya saat bermain di sini. Saya yakin fans Madrid akan menyambut saya dengan positif. Jika saya bisa mencetak gol di pertandingan nanti, saya tidak akan melakukan selebrasi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









