Jelang Porto, Mourinho Dibayangi Pemecatan
Editor Bolanet | 7 Desember 2015 06:58
Mourinho dan membutuhkan hasil imbang melawan tim Portugal untuk bisa lolos ke babak 16 besar. Namun skuat The Blues tengah ada dalam kondisi buruk, usai mereka kalah 0-1 dari Bournemouth di Premier League pekan lalu.
Andai gagal maju ke fase berikutnya di Eropa, tim London Barat bakal berpotensi kehilangan pemasukan sekitar 40 juta poundsterling dan mengingat posisi klub masih jauh dari empat besar Premier League saat ini, bukan tidak mungkin Mourinho bakal langsung dipecat jika ia tidak bisa mencuri poin dari Porto - menurut laporan The Express.
Chelsea sendiri kabarnya siap menggelontorkan dana besar untuk membeli sejumlah pemain bintang di bursa Januari, guna mendongkrak moral dan kekuatan tim.
Sang juara Premier League sudah beberapa kali dikaitkan dengan nama-nama seperti Alex Teixeira, Saido Berahino, dan Gonzalo Higuain. Selain itu mereka kabarnya juga akan kembali memberikan tawaran bernilai besar pada bek John Stones. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04