Klopp: Arsenal Bisa Juara Liga Champions
Editor Bolanet | 7 November 2013 10:44
- Kekalahan Borussia Dortmund di kandang sendiri saat menjamu dalam matchday 4 Liga Champions (11/7) membuat Jurgen Klopp memuji lawannya.
Arsitek Die Borussen itu bahkan dengan penampilan seperti yang ditunjukkan ketika melawan anak asuhnya, The Gunners bisa saja keluar sebagai juara Liga Champions musim ini.
Ya, mereka (Arsenal) bisa memenanginya. Mereka masih muda, bugar dan memiliki pelatih bagus. Mereka memenangi pertandingan ketat hari ini dan bisa saja melaju ke final dan kemudian memenanginya. ujar Klopp dalam konferensi pers usai laga.
Namun Klopp menyebut peluang Arsenal untuk menjuarai Liga Champions terbuka lebar asalkan mereka tidak bertemu dengan wakil Jerman lainnya, Bayern Munich.
Saat ini anak asuh Arsene Wenger masih bertengger di puncak tabel klasemen Grup F dengan koleksi poin 9, sama dengan raihan yang di saat bersamaan mengalahkan . [initial]
(tdm/pra)
Arsitek Die Borussen itu bahkan dengan penampilan seperti yang ditunjukkan ketika melawan anak asuhnya, The Gunners bisa saja keluar sebagai juara Liga Champions musim ini.
Ya, mereka (Arsenal) bisa memenanginya. Mereka masih muda, bugar dan memiliki pelatih bagus. Mereka memenangi pertandingan ketat hari ini dan bisa saja melaju ke final dan kemudian memenanginya. ujar Klopp dalam konferensi pers usai laga.
Namun Klopp menyebut peluang Arsenal untuk menjuarai Liga Champions terbuka lebar asalkan mereka tidak bertemu dengan wakil Jerman lainnya, Bayern Munich.
Saat ini anak asuh Arsene Wenger masih bertengger di puncak tabel klasemen Grup F dengan koleksi poin 9, sama dengan raihan yang di saat bersamaan mengalahkan . [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Juventus Kalah Lagi, Igor Tudor Tetap Pede: Kami di Jalur yang Benar!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 08:08 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04