Klopp Malas Latih Tim Bertabur Bintang, Akui Bisa Jinakkan Ibra
Editor Bolanet | 4 November 2013 12:05
- Jurgen Klopp sejauh ini sukses membawa Borussia Dortmund menjalani musim yang hebat di Bundesliga dan Liga Champions. Namun ketika ditanya soal pemain terbaik manakah yang akan ia masukkan dalam dream team atau tim impian milikknya, Klopp memiliki jawaban menarik.
Tidak, saya tidak pernah memikirkan tentang dream team saya. Harlem Globetrotters, itulah dream team. Untuk sekedar pertunjukan, itu bagus. Namun saya tidak ingin mendapat masalah ketika memiliki 25 pemain super. Anda akan berharap sakit di pagi hari, sehingga tak harus mengatakan pada salah satu dari mereka untuk tidak bermain pekan, jelasnya menurut laporan The Telegraph.
Meski demikian, Klopp tidak menampik bahwa dirinya memiliki kemampuan untuk bekerja dengan para pemain bintang dan tim yang diisi oleh banyak pemain hebat.
Saya tidak akan mengalami masalah bekerja dengan Ibrahimovic. Kami berdua akan baik-baik saja. Pemain 'gila' menyukai saya, entah mengapa, pungkasnya.
Klopp bakal menjalani laga berat di pekan ini saat bertandang ke kandang Dortmund di Signal Iduna Park dalam laga matchday ke-4 Liga Champions. [initial]
(tele/rer)
Tidak, saya tidak pernah memikirkan tentang dream team saya. Harlem Globetrotters, itulah dream team. Untuk sekedar pertunjukan, itu bagus. Namun saya tidak ingin mendapat masalah ketika memiliki 25 pemain super. Anda akan berharap sakit di pagi hari, sehingga tak harus mengatakan pada salah satu dari mereka untuk tidak bermain pekan, jelasnya menurut laporan The Telegraph.
Meski demikian, Klopp tidak menampik bahwa dirinya memiliki kemampuan untuk bekerja dengan para pemain bintang dan tim yang diisi oleh banyak pemain hebat.
Saya tidak akan mengalami masalah bekerja dengan Ibrahimovic. Kami berdua akan baik-baik saja. Pemain 'gila' menyukai saya, entah mengapa, pungkasnya.
Klopp bakal menjalani laga berat di pekan ini saat bertandang ke kandang Dortmund di Signal Iduna Park dalam laga matchday ke-4 Liga Champions. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














