Kompak! Ronaldo Susul Messi Tersingkir dari Liga Champions
Aga Deta | 16 Maret 2022 09:42
Bola.net - Nasib buruk dialami dua pemain terbaik dunia Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi dalam ajang Liga Champions. Kiprah mereka sama-sama terhenti di babak 16 besar.
Ronaldo tersingkir dari Liga Champions setelah Manchester United menelan kekalahan dari Atletico Madrid di leg kedua babak 16 besar. United kalah 0-1 di Old Trafford, Rabu (16/3/2022) dini hari WIB.
Atletico berhasil mencetak gol ke gawang David de Gea pada menit ke-41 dari aksi Renan Lodi. Setan Merah pada akhirnya tidak mampu membalas hingga pertandingan usai.
Leg pertama yang digelar di Wanda Metropolitano pada bulan Februari lalu berakhir dengan skor imbang 1-1. Jadi, Los Rojiblancos menyingkirkan Setan Merah dengan agregat skor 2-1.
Messi Lebih Dulu Tersingkir
Cristiano Ronaldo pun mengikuti jejak Lionel Messi yang sudah lebih dulu tersingkir dari Liga Champions. PSG harus mengakui keunggulan Real Madrid di babak 16 besar.
PSG menyerah 1-3 pada leg kedua babak 16 besar di Santiago Bernabeu, Kamis (10/3/2022) dini hari WIB. Padahal mereka sempat unggul 1-0 di babak pertama melalui Kylian Mbappe.
PSG menderita kekalahan berkat hattrick Karim Benzema. Les Parisiens akhirnya gagal ke perempat final Liga Champions setelah kalah agregat 2-3.
Tersingkirnya Ronaldo dan Messi dari Liga Champions juga menimbulkan banyak reaksi di media sosial. Berikut ini beberapa di antaranya.
Awas Kalau Sampai Masuk Nominasi FIFA
Ronaldo Sama Messi Unhappy di Klub Medioker
Timnas Portugal Diuntungkan
Yang Juara Mohamed Salah
Era Ronaldo dan Messi Telah Usai
Ada Konspirasi
Sekarang Cuma Nonton TV
Mending Pindah Klub
Ronaldo Gak Mau Kalah
Ronaldo dan Messi Sudah Habis
Tak Ada Messi vs Ronaldo di Final
Kocak Nih
Sumber: Twitter
Baca Juga:
- Selamat! Diego Simeone Akhirnya Sukses Singkirkan Cristiano Ronaldo di Fase Knock-Out Liga Champions
- Rapor Pemain Manchester United Saat Dibungkam Atletico: Maguire Kumat, Ronaldo Mejan
- Slavko Vincic, Wasit Laga Man United yang Pernah Digrebek Karena Kasus Narkoba dan Prostitusi
- Rapor Pemain Atletico Madrid Saat Bungkam MU: Jan Oblak Dewa, Cristiano Ronaldo cs Pun Tak Berdaya
- Kalah Lawan Atletico, Fans MU: Digembosi Wasit, Untung Bukan di Liga Konoha, Mending Thoriq Alkatiri
- Manchester United Tersingkir, Paul Pogba Kena Semprot Eks Prancis: Pemalas!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47 -
Senne Lammens, Kiper Baru yang Kini Tak Tergantikan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 22:31
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04