Liverpool Ini Mirip Dengan Liverpool Yang Juara 2005
Gia Yuda Pradana | 1 April 2018 07:00
Bola.net - - Liverpool akan menjamu Manchester City di leg pertama babak perempat final Liga Champions 2017/18, Kamis (05/4). Menurut mantan gelandang Liverpool Vladimir Smicer, tim ini punya kemiripan dengan tim yang juara pada tahun 2005 silam.
Smicer adalah pemain Liverpool periode 1999-2005. Eks gelandang serang Republik Ceko itu pernah menjuarai Liga Champions bersama The Reds pada 2005. Waktu itu, mereka mengalahkan AC Milan lewat adu penalti di Istanbul.
Waktu itu, sama seperti sekarang, Liverpool juga terpaut jauh dengan pemimpin klasemen di Premier League.
Pada tahun 2005 itu, kami tak terlalu bagus di liga. Namun kami merasa kalau kami punya peluang di Liga Champions, kata Smicer kepada Press Association Sport, seperti dikutip RTE.
Kami tahu kalau kami adalah tim bagus, tapi kami terpaut cukup jauh dengan pemimpin klasemen di liga dan kami takkan bisa menjuarainya.
Namun di Liga Champions, kami melihat ada peluang untuk melakukan sesuatu yang spesial. Situasinya mirip dengan tim yang sekarang, imbuh Smicer.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





