Lucas Vazquez Ikhlas Hanya Jadi Cadangan Lawan PSG
Asad Arifin | 25 Februari 2018 19:09
Bola.net - - Winger Real Madrid, Lucas Vazquez, mengaku ikhlas jika memang dirinya tidak terpilih untuk tampil inti di laga melawan PSG. Sebab, Vazquez menyadari jika ada banyak pemain bintang di skuat Madrid saat ini.
Vazquez belakangan dinilai tampil apik dan menjadi kunci kebangkitan Madrid di tahun 2018. Perannya di sayap kanan pada formasi 4-4-2 racikan Zinedine Zidane, sukses memberikan warna baru di setiap laga Madrid.
Karena itu, pemain berusia 26 tahun pun dijagokan untuk tampil sebagai pemain inti di leg kedua babak 16 besar Liga Champions melawan PSG (7/3). Tapi, Vazquez justru tidak berpikir tentang kans tampil sebagai pemain inti.
Bermain inti di laga melawan PSG? Jika tidak itu tidak akan membuat saya kecewa. Ada banyak pemain hebat lain di Madrid dan akan sangat sulit bagi Zidane untuk memutuskan siapa pemain inti, ucap Vazquez.
Meskipun tidak berekspektasi jadi pemain inti di laga melawan PSG, Vazquez tidak memungkiri bahwa kini performanya sedang berada di level yang bagus. Eks pemain Espanyol mendapat menit bermain yang cukup banyak dari Zidane.
Dari segi catatan gol, Vazquez memang masih kalah dari pemain Madrid lain. Tapi, dia punya kelebihan dalam hal bikin assist. Vazquez mencetak empat assist dalam tiga laga terakhir.
Saya merasa lebih baik sejak Desember dan itu harus saya teruskan. Saya sering mencetak assist? Tentu saja itu membuat saya senang. Semakin banyak peluang yang kami ciptakan, akan semakin banyak gol yang kami dapat, tandas Vazquez.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pedri Ungkap Pemain Kelas Dunia yang Ingin Dibawa ke Barcelona
Liga Spanyol 15 November 2025, 12:39
-
Kondisi Faktual Xabi Alonso di Real Madrid: Kritik Mengalir, Kepercayaan Tetap Solid
Liga Spanyol 15 November 2025, 04:50
-
Vinicius Junior, Rodrygo, dan Dukungan Ancelotti untuk Duo Real Madrid di Timnas Brasil
Piala Dunia 15 November 2025, 04:21
-
Makin Ramai! Chelsea Ikut Masuk Perburuan Penyerang Juventus Bernilai Rp1,9 Triliun Ini
Liga Inggris 14 November 2025, 21:36
LATEST UPDATE
-
Juventus Minati Sacha Boey, Berapa Harga yang Diminta Bayern Munchen?
Liga Italia 16 November 2025, 07:00
-
Ruben Amorim Pecahkan TV Saat Marah, Justru Bikin Pemain Manchester United Makin Respek
Liga Inggris 16 November 2025, 06:45
-
Prediksi Italia vs Norwegia 17 November 2025
Piala Dunia 16 November 2025, 06:45
-
Portugal Ajukan Banding ke FIFA, Berupaya Kurangi Hukuman Cristiano Ronaldo
Piala Dunia 16 November 2025, 06:29
-
Jurgen Klopp Resmi Akan Kembali ke Pinggir Lapangan, tapi Tidak Seperti yang Dibayangkan
Piala Dunia 16 November 2025, 06:22
-
Kabar Buruk untuk Liverpool: Alexander Isak Belum Siap Tampil Dua Kali dalam Sepekan
Liga Inggris 16 November 2025, 05:01
-
Tutup Opsi Perekrutan: Arsenal Coret Nama Pemain Real Madrid dari Daftar Belanja
Liga Spanyol 16 November 2025, 04:41
-
Gawat! Arsenal Dihantam Kabar Buruk: Gabriel Magalhaes Cedera saat Bela Brasil
Liga Inggris 16 November 2025, 04:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
-
8 Penendang Penalti Terbaik Sepanjang Masa di Premier League, Siapa Paling Akurat?
Editorial 11 November 2025, 13:01








