Kota Madrid Dominasi UEFA Team of The Week
Editor Bolanet | 11 April 2014 10:00
Menyusul kemenangan luar biasa Atletico atas di leg kedua perempat final, UEFA memasukkan nama - pencetak gol tunggal kemenangan Los Rojiblancos, David Villa, dan Filipe Luis ke dalam daftar tim terbaik.
Sementara dari Real Madrid, Iker Casillas dipilih menjadi penjaga gawang tertangguh selama fase leg kedua perempat final. Penampilan kiper Los Merengues tersebut dianggap mengkilap, meski timnya kalah 0-2 ketika bermain di markas Borussia Dortmund.
Uniknya, tim asuhan Jurgen Klopp menyumbang tiga nama dalam Team of The Week meski mereka tak lolos ke semifinal. Prestasi serupa tak mampu diikuti oleh Barcelona dan PSG, yang juga urung maju ke empat besar.
Berikut daftar lengkap Team of The Week versi UEFA:
Iker Casillas (Real Madrid); Philip Lahm (Bayern), Gary Cahill (Chelsea), Mats Hummels (Borussia Dortmund), Filipe Luis (Atletico Madrid); Koke (Atletico Madrid), Oliver Kirch (B. Dortmund), Andre Schurrle (Chelsea); Arjen Robben (Bayern), David Villa (Atletico Madrid) and Marco Reus (Dortmund). [initial]
(uefa/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










