Morgan: Leicester Kembali Lakukan yang Mustahil
Rero Rivaldi | 15 Maret 2017 07:05
Bola.net - - Wes Morgan memuji sukses Leicester City maju ke perempat final Liga Champions, mengingat hal tersebut sebelumnya dianggap sebagai target yang mustahil.
The Foxes menang 2-0 atas Sevilla semalam di leg kedua babak 16 besar Liga Champions di King Power Stadium dan lolos ke delapan besar kompetisi antarklub elit Eropa.
Hanya sepuluh bulan usai mereka membuat kejutan dengan memenangkan Premier League, kapten Morgan meminta semua orang yang ada di klub untuk menikmati malam yang luar biasa.
Morgan mengatakan di BBC: Luar biasa. Saya masih belum bisa mempercayainya, kami adalah pendatang baru di Liga Champions dan tidak menyangka bisa melangkah sejauh ini namun kami melakukannya.
Ini pasti adalah salah satu malam terbaik di sejarah klub. Saya tidak yakin apakah ini akan terjadi lagi, namun kami melakukannya. Kami membuktikan banyak orang salah dan kami kembali melakukan sesuatu yang mustahil.
Kami akan siap menghadapi siapapun lawannya. Ini malam fantastis untuk Leicester. Kami masih harus konsentrasi di liga namun kami akan menikmati momen yang ada.
Musim ini adalah pertama kalinya Leicester bermain di Liga Champions.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26











