Mou: Messi? Ballon d'Or Seharusnya ke Tangan CR7
Editor Bolanet | 20 Maret 2013 10:45
La Pulga -julukan Messi- sukses menyabet penghargaan bergengsi tersebut selama empat tahun berturut-turut. Hal ini sekaligus mencetak sejarah baru dalam dunia lapangan hijau. Pasalnya Messi adalah pesepakbola pertama yang mampu melakukannya dalam sepanjang sejarah.
Namun, hal tersebut juga menimbulkan pro dan kontra. Mourinho adalah salah satu pihak yang tak menyetujui keputusan Fifa yang memberikan Ballon d'Or kepada Messi. Ia lebih setuju jika CR7 yang mendapatkannya.
Cristiano (Ronaldo) yang seharusnya mendapatkan penghargaan pemain terbaik di dunia -Ballon d'Or-, bukan Messi, ujar Mourinho seperti dilansir situs , RTP1.
Ia adalah juara di La Liga, Ronaldo bermain sempurna pada tahun lalu dan banyak memecahkan rekor baru. Saya pikir dia lebih pantas mendapatkan Ballon d'Or, cetusnya lanjut.[initial]
Open Play - 11 Tackling Paling 'Horror' di Sepakbola
Hot Editorial - 10 WaGs Pesepakbola Inggris Terseksi (rtp1/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lionel Messi, Sutradara Kemenangan Besar Argentina atas Puerto Rico
Amerika Latin 15 Oktober 2025, 10:37 -
Roy Keane Sentil Marcus Rashford: Dia Juga Bagian dari Masalah di MU!
Liga Inggris 15 Oktober 2025, 10:10 -
Kontroversi Laga La Liga di Miami: Memang Harus Berani Beda!
Liga Spanyol 15 Oktober 2025, 07:02
LATEST UPDATE
-
Gara-gara Salahkan Gyokeres dan Isak, Pelatih Swedia Langsung Dipecat!
Piala Dunia 15 Oktober 2025, 17:41 -
Harga Perak Melonjak Tajam, Terimbas Rekor Emas dan Spekulasi Kebijakan The Fed
News 15 Oktober 2025, 17:38 -
Menebak Pengganti Casemiro di Laga MU vs Liverpool, Mau Mainkan Siapa Amorim?
Liga Inggris 15 Oktober 2025, 17:16 -
Arsenal Punya Pemain Muda yang Disebut Mirip Lamine Yamal, Siapa Dia?
Liga Inggris 15 Oktober 2025, 14:42 -
Liputan6.com Hadirkan BOLA ENAM, Sajian Eksklusif untuk Pecinta Sepak Bola Indonesia
Lain Lain 15 Oktober 2025, 14:34
LATEST EDITORIAL
-
5 Mantan Anak Buah Arsene Wenger yang Kini Menjadi Pelatih
Editorial 15 Oktober 2025, 00:03 -
Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pergi Januari Nanti
Editorial 14 Oktober 2025, 17:33 -
5 Bek Tengah Tangguh yang Bisa Didapat Gratis pada 2026
Editorial 13 Oktober 2025, 17:23 -
6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Piala Dunia 2026
Editorial 13 Oktober 2025, 16:42