Netizen: Zidane Tanpa Ronaldo Cuma Guru Penjas, Pelatih Biasa, Mas-mas RT 8
Gia Yuda Pradana | 6 Mei 2021 10:27
Bola.net - Zinedine Zidane adalah pelatih yang membawa Real Madrid tiga kali menjuarai Liga Champions pada musim 2015/16, 2016/17, dan 2017/18. Namun, itu ketika dia masih memiliki superstar bernama Cristiano Ronaldo. Musim ini, Madrid-nya Zidane dijegal Chelsea di semifinal.
Madrid kalah 0-2 di markas Chelsea pada leg kedua babak semifinal Liga Champions 2020/21, Kamis (6/5/2021). Madrid tersingkir dengan agregat 1-3.
Gagal meloloskan Madrid ke final membuat Zidane dihujani kritikan di Twitter. Ada yang mempertanyakan strategi dan pemilihan pemainnya.
Selain itu, tak sedikit pula yang menganggap kalau Zidane tanpa pemain seperti Ronaldo bukanlah pelatih istimewa. Berikut beberapa cuitannya.
Mas-mas pelatih biasa
RT 8 daerah mana??
Somay, somay
Orang bijak pernah berkata...
Pusing pala Zidane
Berat...
Ini membuktikan...
Harusnya putar strategi
Zidane Belum pernah menang lawan Tuchel
Kehabisan taktik
Saatnya ganti pelatih?
Kalah segalanya
Apaan ini??
Iya bener banget
Sepertinya dia sudah lelah
Gap punya pakem
Belajar sama Tuchel
Gak butuh formasi
Saatnya mudik...
Pada leg pertama di kandang, anak-anak asuh Zidane meraih hasil seri 1-1. Sekarang, di markas Chelsea, mereka tumbang 0-2. Bagi Madrid, kegagalan ke final ini bisa dibilang cukup menyakitkan.
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Liga Champions: Tuchel Bawa Chelsea ke Final, Netizen Bawa-bawa Nama Lampard
- Ederson Nganggur vs PSG: Jaga Gawang Sambil Ngopi, Mainan Rumput, Daftar Kartu Prakerja
- Parma Degradasi dari Serie A, Netizen: Tetap Semangat, Cepat Balik Lagi, Jangan Lama-lama
- Risiko Pilih Formasi 3-5-2, Apa Sih Maunya Zidane?
- Lolos ke Final Liga Champions, Chelsea Banjir Ucapan Selamat dari Mantan
- Soal 'Kurang Tidur', Mason Mount Kirim Serangan Balik untuk Toni Kroos
- Kaget Chelsea ke Final Liga Champions? Hansi Flick Sudah Prediksi Februari Lalu
- Paksa Mainkan Hazard, Ini Jawaban Zidane
- Real Madrid Tumbang, Thibaut Courtois: Saya Jagokan Chelsea Juara Liga Champions
- Chelsea Sudah Tahu Rasanya Kalahkan Man City, Begini Kata Tuchel
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




