Pedro: Xavi Adalah Legenda Hidup Barca
Editor Bolanet | 16 September 2014 09:18
Pemain berusia 34 tahun tersebut hanya bermain selama 17 menit di tiga laga perdana Barcelona di La Liga. Pelatih Luis Enrique lebih memilih Ivan Rakitic ketimbang dirinya untuk bermain, bersama dengan Andres Iniesta dan Sergio Busquets di lini tengah.
Xavi adalah legenda hidup Barcelona. Ia adalah kapten di ruang ganti dan kata-kata serta kehadirannya membawa nuansa tertentu. Ia tenang dengan situasinya saat ini. Ia masih akan menjadi pemain yang penting untuk kami musim ini, tutur Pedro pada reporter.
Saya sendiri, saya masih belum mencetak gol musim ini, namun saya yakin hal tersebut akan segera tiba. Hal yang paling penting adalah terus membuat peluang, pungkasnya.
Barcelona akan menjamu juara Siprus, APOEL, di laga perdana fase grup Liga Champions musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









