Pemain Ini Jadi Tumbal Kemenangan Barcelona
Serafin Unus Pasi | 15 Maret 2018 10:45
Bola.net - - Kemenangan Barcelona atas Chelsea dini hari tadi harus dibayar mahal oleh tuan rumah. Tim asal Catalunya itu harus kehilangan gelandang andalan mereka, Sergio Busquets yang dikabarkan mendapat cedera pada bagian kaki kanannya.
Seperti yang sudah diketahui, Barcelona berhasil mengunci tiket terakhir ke babak 8 besar Liga Champions. Mereka berhasil mengalahkan wakil Inggris, Chelsea dengan skor 3-0 sehingga agregat akhir menjadi 4-1 untuk keunggulna mereka.
Namun pada pertandingan tersebut, tuan rumah harus kehilangan sosok Sergio Busquets. Sang pemain harus ditarik keluar setelah bertabrakan dengan Olivier Giroud pada pertandingan tersebut.
Menurut laporan yang dilansir Marca, Busquets nampaknya akan absen untuk beberapa pekan kedepan. Pasalnya ia mendapatkan cedera pada kaki kanannya.
Laporan tersebut mengungkapkan bahwa dugaan awal cedera yang dialami Busquets adalah keretakan kecil di bagian tumit kaki kanannya. Untuk itu ia dijadwalkan akan segera menjalani tes medis penuh pada hari ini.
Namun gelandang veteran Barcelona itu diprediksi tidak akan absen lama. Pasalnya tanda-tanda awal cedera ini tidaklah serius, sehingga ia berpotensi pulih lebih cepat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







