"PSG Bakal Jadi Ujian Berat Bagi Barcelona"
Editor Bolanet | 17 Maret 2013 07:00
Blaugrana memastikan lolos ke babak delapan besar, usai menyingkirkan AC Milan dengan kemenangan agregat 4-2. Di fase perempat final, mereka akan bertemu dengan raksasa baru Ligue 1, yang ditentukan melalui proses undian.
Dan menjelang laga yang bakal berlangsung pada bulan April tersebut, asisten Tito Vilanova itu menilai bahwa semua pertandingan di babak serupa akan berjalan ketat, kendati tak memungkiri status sebagai tim favorit juara.
Saya tahu orang-orang mengatakan bahwa kami adalah favorit, namun mereka memperbincangkan mengenai laga versus Milan, tutur Roura.
Pada fase ini, semua pertandingan benar-benar sangat ketat.
Kendati mewaspadai kejutan yang akan diberikan Les Parisiens, namun Barca setidaknya bisa sedikit bersantai, menyusul selisih poin yang cukup jauh dengan rival abadinya, Real Madrid di La Liga membuat mereka bisa lebih fokus di Eropa. (gl/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








