Real Madrid Daftarkan Dua Pemain Muda ke Liga Champions
Asad Arifin | 4 Februari 2017 00:05
Bola.net - - Real Madrid melakukan beberapa perubahan pada skuat yang didaftarkan untuk bermain di Liga Champions. Pelatih Zinedine Zidane ikut serta mendaftarkan dua bintang muda yang bermain di Madrid Castilla.
Madrid sudah memastikan lolos ke babak knock out Liga Champions. El Real akan berjumpa dengan Napoli di fase ini. Pertandingan leg pertama akan dimainkan pada 16 Februari mendatang di Santiago Bernabeu.
Sementara laga leg kedua di San Paolo akan dimainkan pada 8 Maret mendatang.
Zidane melakukan beberapa perubahan dalam skuat yang ia daftarkan ke UEFA. Ada dua nama baru yakni Achraf Hakimi [18 tahun] dan Abner Felipe [20 tahun]. Kedua pemain ini tampil cukup memikat di Madrid Castilla.
Masuknya Achraf dan Abner merupakan bentuk antisipasi Madrid terhadap beberapa pilar yang musim ini rawan cedera. Pepe dan Dani Carvajal adalah dua nama yang kerap mengalami cedera.
Tentu saja ada pemain yang dikorbankan dengan didaftarkannya Achraf dan Abber. Dua pemain yang mereka gantikan adalah Martin Odegaard [pindah ke Heerenveen] dan Borja Sanchez yang namanya dicoret.
Baca Ini Juga:
- Data dan Fakta La Liga: Celta Vigo vs Real Madrid
- Prediksi Celta Vigo vs Real Madrid 6 Februari 2017
- Griezmann Batal ke MU, Ini Penyebabnya
- Real Madrid Tertarik Datangkan Zlatan Ibrahimovic?
- Rakitic Optimis Bisa Gulingkan Madrid dari Tahta Klasemen
- Higuain Tentang Reuni Casillas dan Napoli vs Real Madrid
- Pepe Buka Suara Soal Situasinya di Real Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jude Bellingham Akhirnya Sudahi Paceklik Gol, Xabi Alonso: Lanjutkeun!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 13:22 -
Bikin Dua Assist Bagi Liverpool, Florian Wirtz Janji Bakal Tampil Lebih Baik Lagi
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:50 -
Dikritik Tak Mempan, Vinicius Junior Tampil Brilian untuk Real Madrid
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:19 -
Juventus Kalah Lagi, Dusan Vlahovic Geram: Standar Klub Ini Bukan Seperti Itu!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:54
LATEST UPDATE
-
AC Milan Makin Perkasa, Tapi Allegri Siapkan Bala Bantuan Baru di Januari 2026
Liga Italia 23 Oktober 2025, 19:22 -
Juventus dan Luka yang Tak Kunjung Sembuh
Liga Champions 23 Oktober 2025, 18:46 -
Marc Marquez: Saya Absen Sampai Akhir Musim, Tapi Jangan Lupa Saya Juara Dunianya!
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:41 -
Liga Champions 23 Oktober 2025, 18:29
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persija Jakarta 24 Oktober 2025
Bola Indonesia 23 Oktober 2025, 18:25 -
Prediksi BRI Super League: PSBS Biak vs Persebaya Surabaya 24 Oktober 2025
Bola Indonesia 23 Oktober 2025, 18:17 -
Ducati Resmi Umumkan Marc Marquez Absen Sampai Akhir Musim MotoGP 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 18:06 -
Fikayo Tomori Yakin Luka Modric Bisa Bawa AC Milan Juara Seperti Ibrahimovic
Liga Italia 23 Oktober 2025, 18:06 -
Liputan6.com Connect Sentuh Universitas Pakuan: Saatnya Mahasiswa Eksis di Dunia Digital
News 23 Oktober 2025, 17:28 -
Diincar Banyak Klub, Ini Pernyataan Dusan Vlahovic
Liga Champions 23 Oktober 2025, 17:22
LATEST EDITORIAL
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56 -
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04