Ronaldo: Lucas Memang Pantas Dapat Penalti
Serafin Unus Pasi | 12 April 2018 10:40
Bola.net - - Mega bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo menampik bahwa timnya diuntungkan wasit pada pertandingan melawan Juventus dini hari tadi. Ronaldo menilai bahwa Medhi Benatia memang melakukan pelanggaran terhadap Lucas Vazquez sehingga timnya pantas mendapat penalti.
Real Madrid nyaris gagal lolos ke semi final Liga Champions. Pada pertandingan leg kedua tersebut, mereka berhasil dipecundangi oleh Juventus dengan skor 3-0.
Ketika wasit akan melanjutkan laga ke babak tambahan waktu, terjadi kontroversi di lapangan. Real Madrid mendapatkan hadiah penalti setelah Lucas Vazquez didorong oleh Medhi Benatia di kotak penalti lawan, sehingga Ronaldo berhasil mencetak penalti dan memastikan EL Real lolos ke semi final.
Meski mendapatkan banyak protes, Ronaldo percaya bahwa penaltinya itu benar-benar sah. Dengar, jika pelanggaran itu tidak dilakukan, Lucas pasti akan mencetak gol, ujar Ronaldo di halaman resmi Madrid.
Mereka sempat tertinggal pada saat itu dan itulah gaya bermain mereka. Saya senang dengan hasil ini dan kami berhasil melaju ke semi final.
Ronaldo juga mengaku sangat gugup ketika harus mengeksekusi penalti tersebut. Ketika saya menendang penalti, jantung saya berdegup dengan kencang, namun saya berhasil menenangkan diri. Saya tahu ini penalti yang menentukan, dan Syukurlah penalti saya masuk dan kami lolos. tutup mantan pemain Manchester United tersebut.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




