Rummenigge: Juve, Kami Akan Singkirkan Kalian
Editor Bolanet | 22 Februari 2016 14:58
Ketika hasil undian keluar, Bayern lebih difavoritkan dari Juve. Namun, peta kekuatan sedikit berubah setelah Juve melalui 16 laga tanpa kekalahan di Serie A, termasuk 15 kemenangan beruntun sebelum ditahan imbang Bologna 0-0 akhir pekan kemarin.
Rummenigge kagum dengan kebangkitan Juve. Meski begitu, Rummenigge yakin Bayern akan mengeliminasi Juve. Itu sudah pernah dia katakan langsung kepada presiden Juve Andrea Agnelli.
Mereka (Juventus) jelas jauh lebih kuat sekarang daripada ketika drawing. Mereka tim yang hebat, kata Rummenigge seperti dikutip Gazzetta World.
Namun, seperti yang pernah saya katakan kepada teman saya Andrea Agnelli, kami akan menyingkirkan mereka.
Saya menaruh respek luar biasa kepada Juventus dan semua yang sudah mereka capai, baik dalam hal pembangunan stadion maupun kelolosan ke final Liga Champions musim lalu, imbuhnya.
Leg kesatu Juve vs Bayern akan digelar di Turin tengah pekan ini, Rabu (24/2). Nyonya Tua mendapat giliran pertama menjadi tuan rumah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









