Silva: Tak Ada Favorit di Laga Porto vs Juventus
Afdholud Dzikry | 22 Februari 2017 10:25
Bola.net - - Penyerang andalan Porto, Andre Silva tak percaya bahwa ada unggulan saat mereka bertemu dengan wakil Italia, Juventus di babak 16 besar Liga Champions.
Porto akan menjamu raksasa Italia, Juventus di leg pertama babak 16 besar Liga Champions yang digelar di Estadio Do Dragao, Kamis (23/2) dini hari nanti. Dan pada awal bulan depan, giliran mereka yang bertandang ke Juventus Stadium.
Kami telah mempelajari Juventus dengan sangat hati-hati. Mereka adalah tim yang bagus dan solid, tapi kami juga memiliki pasukan tempur yang kuat, ujarnya.
Saya tak percaya ada favorit di pertandingan ini dan hanya pada akhir pertandingan kita akan melihat apa hasilnya, tandasnya.
Selain itu, Silva juga memberikan pujian atas pertahanan Juventus. Dan dia yakin pertahanan juga akan menjadi fokus timnya pada pertandingan ini.
Juventus memiliki pertahanan yang bagus, tapi kami juga bagus dan tahu cara bermain sepakbola, bagaimana mencetak gol dan bagaimana untuk bereaksi dalam sebuah situasi. Ketika situasi berubah, begitu juga kami, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












