Terim: Galatasaray Bisa Kalahkan Real Madrid
Editor Bolanet | 17 September 2013 07:49
Pria yang juga merangkap sebagai pelatih interim Timnas Turki tersebut menyatakan bahwa Galatasaray bisa mengalahkan tim manapun jika bermain di hadapan publik sendiri.
Kami bisa menangani tim manapun jika bermain di kandang. Akan sangat penting untuk bermain sepenuh hati dan kami juga butuh dukungan dari para fans, ungkap Terim dalam konferensi pers.
Kami menghormati tim manapun dan berharap tim lain juga melakukan hal yang sama. Jangan berpikir kami akan menyerah begitu saja kepada lawan. Datang ke Istanbul bukanlah pengalaman yang menyenangkan bagi tim manapun.
Lebih lanjut, Terim mengungkapkan optimismenya untuk bisa lolos dari Grup B yang juga dihuni oleh dan juga FC Copenhagen.
Kami berada satu grup yang memiliki Real Madrid sebagai klub yang difavoritkan. Jika kami bisa mendapatkan 10 atau 12 poin, kami memiliki peluang yang cukup terbuka.
Namun mari kita kesampingkan soal perhitungan tersebut, yang bisa saya katakan adalah kami harus bermain di tiap pertandingan dalam level tinggi dan mengerahkan segenap kemampuan, papar Terim lagi.
Musim lalu kedua klub sempat bersua di fase knock out Liga Champions. Meskipun tersingkir secara agregat, namun Galatasaray mampu mengalahkan Madrid 3-2 saat bermain di Istanbul. [initial] (as/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





